Categories: OLAHRAGA

Tekuk Middlesbrough, MU Raih Kemenangan ke-600

LONDON – Manchester United berhasil mengalahkan tuan rumah Middlesbrough, dengan keunggulan 3-1, dalam laga lanjutan Premier League, Minggu (19/3/2017) malam .

Gol kemenangan The Red Devils dicetak oleh Marouane Fellaini di menit ke-30, Jesse Lingard pada menit ke-62, dan gol penutup dari Antonio Valencia di masa injury time.

Sedangkan satu-satunya gol balasan The Boro, dicetak oleh pemain pengganti, Rudy Gestede, pada menit ke-76.

Dengan kemenangan ini, Manchester United sukses mencatatkan rekor kemenangan ke-600 di kancah Premier League.

Raihan tersebut, menjadikan Setan Merah sebagai tim paling sukses dan terbanyak meraih kemenangan diantara peserta Premier League lainnya.

Rekor yang dicatatkan United, berselisih 83 kemenangan dari posisi kedua yang ditempati Arsenal, dengan perolehan 517 kemenangan di ajang Premier League.

Untuk posisi ketiga, ditempati oleh Chelsea, yang mengukir 507 kemenangan. Sedangkan Liverpool, berada di posisi keempat dengan 476 kemenangan.

 
Editor : Roni Rumahorbo

Sumber : Beritasatu.com

Roni Rumahorbo

Recent Posts

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

2 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

This website uses cookies.