BATAM – Tim gabungan melakukan patroli pengawasan protokol kesehatan(prokes) di sejumlah lokasi di Kota Batam, Sabtu(16/5/2021) malam.
Kepala Satpol PP Kota Batam, Salim mengungkapkan ada 11 lokasi yang didatangi tim gabungan. Lokasi yang didatangi diberikan himbauan hingga Surat Peringatan(SP) 2 terkait penerapan protokol kesehatan.
Berikut 11 lokasi yang didatangi tim gabungan pengawasan protokol kesehatan pada Sabtu, 16 Mei 2021 Malam:
Labers Coffee di wilayah Mitra 2 BTC, tidak jaga jarak, diberikan SP 1.
TO.RE/Japanese Eateri & caffee di wilayah Mitra 2 BTC, tidak jaga jarak, diberikan SP 1. Hakirin Caffee di wilayah Mitra 2 BTC, tidak jaga jarak, tindakan SP 1.
Cheryl di wilayah Mitra 2 BTC, tidak jaga jarak, tindakan SP 1. WR Aceh 99, tidak jaga jarak, tindakan SP 1.
Linggo di wilayah Windsor Fit, tidak jaga jarak, tindakan himbauan. Station di wilayah Nagoya, tidak jaga jarak, tindakan SP 1.
Warung Sambal Niken di wilayah Nagoya, tidak jaga jarak, tindakan himbauan. Nagoya Foodcourt di wilayah Nagoya, tidak jaga jarak, tindakan SP 1.
A2 foodcourt Windsor, sesuai prokes, tindakan himbauan. Pom Bensin Caffee di wilayah Baloi, tidak jaga jarak, tindakan SP 2./RD_JOE
Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan pelayanan alih daya yang professional dan memiliki standar operasional yang…
Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…
Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…
BATAM - Penambangan pasir darat ilegal dan Cut and Fill(penggalian dan penimbunan untuk meratakan permukaan…
Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…
Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…
This website uses cookies.