BATAM – Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Batam mengumumkan penambahan 125 kasus baru positif Covid-19 pada Kamis(10/6/2021). Dengan penambahan ini, tercatat ada 10.550 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Batam.
Berdasarkan data Tim Gugus Covid-19 Kota Batam, dari 125 kasus baru tersebut, 94 diantaranya merupakan kasus konfirmasi bergejala, 25 kasus konfirmasi tanpa gejala, 2 kasus konfirmasi kotak dan 4 kasus konfirmasi tidak ada riwayat perjalanan atau kontak erat.
Gugus Tugas juga mencatat penambahan 66 pasien sembuh dari Covid-19, sehingga total pasien sembuh menjadi 9.261 orang.
Pasien Covid-19 yang menjalani perawatan bertambah jadi 1.068 orang. Jumlah pasien meninggal 221.
Berikut perkembangan COVID-19 berdasarkan Kecamatan di Kota Batam seperti dalam siaran pers Tim Gugus Tugas COVID-19 Batam, Kamis(10/6/2021) malam:
Sekupang: sedang dirawat 214(zona merah). Batam Kota: sedang dirawat 206(zona merah).
Batu Aji: sedang dirawat 174(zona merah). Sagulung: sedang dirawat 139(zona merah).
Sei Beduk: sedang dirawat 82(zona merah). Lubuk Baja: sedang dirawat 73(zona merah).
Nongsa: sedang dirawat 64(zona merah). Bengkong: sedang dirawat 55 (zona merah).
Batu Ampar: sedang dirawat 45(zona merah). Belakang Padang: sedang dirawat 14 (zona merah muda).
Bulang: sedang dirawat 2(zona kuning). Galang: sedang dirawat 0 (zona hijau)./RD_JOE
MLV Teknologi, solution provider yang bergerak di bidang Audio-Visual dan IT, membuka lowongan untuk berbagai…
BATAM - Dinas Penataan Ruang Pemerintah Kota Semarang sambangi Direktorat Infrastruktur Kawasan Badan Pengusahaan Batam…
SEOCon Forum Bali 2024, konferensi digital marketing terbesar di Asia Tenggara, dengan bangga mengumumkan bahwa…
Celebrate New Year’s Eve 2024 at Café del Mar Bali with an electrifying lineup featuring…
WSBP mengajak 25 siswi SMA Negeri 1 Kalijati untuk untuk memahami pentingnya kesempatan berkarir perempuan…
URALA Indonesia, Digital PR Agency di Indonesia, berkomitmen untuk selalu menghadirkan lingkungan kerja yang baik,…
This website uses cookies.
View Comments