Categories: Lingga

Warga Desa Posek Lingga Tewas Tersambar Petir

LINGGA – Seorang warga Desa Posek, Kecamatan Kepulauan Posek Kabupaten Lingga tewas tersambar petir saat membersihkan pompong atau perahu di pantai Desa Posek, Sabtu(11/5/2019) sekitar pukul 14.00 WIB. Korban yang diketahui bernama Kamarazaman (17) tewas di lokasi kejadian.

Sinar, anggota BPD Desa Posek mengatakan, saat kejadian korban sedang membersihkan kotoran lumut laut di pompong miliknya di sekitar pantai Desa Posek.

“Ibu kandung korban sempat melihat ada petir, tiba-tiba pompong yang dicuci korban anaknya mengeluarkan asap. Ibu korban langsung teriak minta tolong. Warga kemudian menemukan korban sudah meninggal,” jelasnya.

Menurut Sinar, saat kejadian di sekitar lokasi cuaca mendung tapi tidak hujan.

“Saya dapat informasi bahwa korban sedang menggosok pompong telah meninggal dunia disambar petir.

Kepala Desa Posek, Masmin ketika dikonfirmasi membenarkan warganya bernama Kamarazaman tersambar petir saat membersihkan pompong.

“Korban telah dikebumikan malam ini,” pungkasnya.

 

Penulis : Ruslan

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Mendesain Ruang untuk Brainstorming Kelompok yang Efektif: Menciptakan Lingkungan yang Mendorong Kreativitas dan Kolaborasi

Artikel "Designing Spaces for Effective Group Brainstorming" oleh Melvin Halpito, Managing Director MLV Teknologi, membahas…

2 jam ago

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

3 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

This website uses cookies.