Categories: POLITIK

Alat Kelengkapan DPRD Batam Ditetapkan

BATAM – Perubahan Alat Kelengkapan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Kota Batam periode 2014-2019 ditetapkan dalam Rapat Paripurna yang digelar di ruang sidang utama, Senin (6/3).

Perubahan susunan keanggotaan, khususnya Badan Kehormatan DPRD Batam akhirnya dilaksanakan dengan cara voting oleh 48 anggota dewan yang hadir dalam rapat paripurna.

Berdasarkan hasil voting, diperoleh hasil susunan keanggotaan Badan Kehormatan DPRD Batam periode 2014-2019, sebagai berikut:

1. Suardi Tahirek, SE. (Fraksi P. Nasdem) sebagai Ketua
2. Aman S.Pd., MM. (Fraksi Hati Nurani Bangsa) sebagai Wakil Ketua
3. H. Erizal T., SE., MM. (Fraksi Persatuan Keadilan) sebagai anggota
4. Safari Ramadhan, S.Pd. (Fraksi PAN) sebagai anggota
5. Ruslan (Fraksi Partai Golkar) sebagai anggota

Sementara itu, komisi-komisi juga mengalami perubahan. Komisi I Bidang Hukum dan Pemerintahan diketuai oleh Budi Mardianto, SE., MM. (F-PDIP), dengan Wakil Ketua Harmidi Umar Husen (F-P. Gerindra) dan Sekretaris Ruslan M. Ali Wasyim, SH. (F-P. Golkar).

Komisi II Bidang Ekonomi, Keuangan dan Industri diketuai oleh Edward Brando, SH (F-PAN). Sedangkan Sallon Simatupang, SE (F-P.Nasdem) menjabat sebagai Wakil Ketua dan Mesrawati Tampubolon, SE., MH. (F-P.Demokrat) sebagai Sekretaris.

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

2 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

3 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

8 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

9 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

9 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

16 jam ago

This website uses cookies.