Categories: KEPRIPEMPROV KEPRI

Ansar Prioritaskan Gesa Percepatan Pembangunan BTS di Wilayah Perbatasan

Menanggapi permintaan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau untuk mempercepat pembangunan BTS di wilayah perbatasan, Kementerian Kominfo akan segera mengadakan rapat koordinasi pembahasan progres dan target
pembangunan infrastruktur desa-desa dan layanan seluler teknologi 4G tahun
2022 di wilayah Jawa dan Sumatera yang diselenggarakan pada Kamis, (28/6) mendatang.

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kepri Hasan pun optimis dari pertemuan ini bisa membawa angin segar untuk masyarakat Kepri khususnya di wilayah perbatasan yang selalu menanti kehadiran negara dalam bentuk kemudahan akses informasi melalui jaringan broadband 4G./Humas Pemprov Kepri

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

4 hari ago

Bukan Sekadar Agensi, Longetiv.id Hadir Sebagai Mitra Tumbuh Digital Bisnis Lokal

Rizki Dewantoro Luncurkan Longetiv.id: Agensi Digital Marketing Baru untuk Transformasi Bisnis di Indonesia Rizki Dewantoro…

4 hari ago

Lebih Ramah Lingkungan, Operasional LRT Jabodebek 100% Menggunakan Listrik

LRT Jabodebek berkomitmen untuk menyediakan layanan transportasi yang aman, nyaman, dan ramah lingkungan dengan mengoperasikan…

4 hari ago

This website uses cookies.