Gubernur Ansar seusai sambutannya langsung meninjau kondisi ruko-ruko dikawasan Kota Lama Jalan Merdeka yang sedang dibenahi. Revitalisasi Kota Tua merupakan salah satu proyek strategis Gubernur Ansar pada tahun anggaran 2022. Proyek senilai hampir Rp 10 miliar ini diharapkan dapat memoles wajah kota lama sehingga menjadi ikon sekaligus beranda Ibukota Kepri.
Kemudian Gubernur Ansar bersama Kepala Dinas Kominfo Hasan dan Kepala Biro Adpim Dody Sepka Noviandi langsung menuju Pulau Penyengat untuk meninjau Revitalisasi Pulau Penyengat, termasuk revitalisasi Masjid Raya Sultan Riau yang resmi dimulai 22 Agustus yang lalu.
Meninjau progresnya merupakan agenda rutin Gubernur Ansar hampir setiap minggu untuk memastikan pengerjaannya tepat waktu dan sesuai harapan./Humas Pemprov Kepri
Page: 1 2
Dalam semangat mempererat hubungan persahabatan dan kerja sama antara negara-negara Asia Tenggara dan India, Kedutaan…
Berbelanja sepeda dan aksesoris secara online semakin menjadi pilihan utama bagi banyak orang. Namun, memilih…
Artikel "The Role of AV Technology in Crisis Management and Collaboration" oleh Melvin Halpito, Managing…
Dibawah kepemimpinan Danny R. Sultoni sebagai Direktur Penyelenggara dan Dr. M. Munawaroh, MM selaku Ketua…
Artikel "Designing Spaces for Effective Group Brainstorming" oleh Melvin Halpito, Managing Director MLV Teknologi, membahas…
Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…
This website uses cookies.