Categories: KEPRI

Antisipasi Lonjakan Kasus, Binda Kepri Lakukan Gebrakan Vaksinasi di 7 Kabupaten/Kota

Sesuai dengan data Dinas Kesehatan Kepri, hingga 20 Juni 2022, dari total target sasaran 1.802.705 orang masyarakat berusia lebih dari 6 tahun hingga Lansia yang belum mendapat vaksin dosis 1 sebanyak 36.071 orang. Sementara yang belum mendapat vaksin dosis 2 280.083 orang.

Sedangkan khusus masyarakat berusia lebih dari 18 tahun yang belum mendapat booster sebanyak 742.227 orang dari total sasaran 1.373.372 orang masyarakat Kepri.

“Ayo kita bekerjasama untuk memulihkan perekonomian nasional dan lokal dengan mencegah penyebaran Covid-19 melalui kegiatan vaksinasi,” himbaunya./Binda Kepri

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Akun IG Sepi Terus? Coba Audit 5 Menit Ini Biar Ga Posting Sia-Sia!

Akun Instagram rajin posting tapi hasilnya minim? Mungkin masalahnya bukan di konten, tapi justru di…

4 hari ago

Lingga Benahi Pajak Tambang Demi Iklim Investasi yang Lebih Pasti

LINGGA - Kabupaten Lingga punya harta karun yang belum sepenuhnya digali, sumber daya alam, terutama…

4 hari ago

Transformasi Ruang Rapat untuk Komunikasi Tanpa Hambatan: Meningkatkan Kolaborasi dan Efisiensi

Artikel "Transforming Meeting Rooms for Seamless Communication: Enhancing Collaboration and Efficiency" menyoroti pentingnya transformasi ruang…

4 hari ago

Puluhan Ribu Pekerja Terkena PHK Awal 2025, Peluang Baru Muncul di Dunia Digital

Jakarta, 11 April 2025 – Awal tahun 2025 menjadi periode yang penuh tantangan bagi dunia ketenagakerjaan…

4 hari ago

Ada Blind Box Festival di Grand Galaxy Park Bekasi

Bekasi, 17 April 2025 - Ada sesuatu yang tersembunyi, terbungkus rapat, dan menunggu untuk ditemukan…

4 hari ago

KAI Group Berhasil Melayani 29.170.705 Pelanggan Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

On Time Performance KA Meningkat dengan Keberangkatan 99,69% dan Kedatangan 97,23% PT Kereta Api Indonesia…

4 hari ago

This website uses cookies.