Categories: POLITIK

Cak Nur : Investor Harus Diberikan Kepastian Hukum

BATAM – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Nuryanto mengaku banyak mendapat keluhan dari investor terkait iklim investasi di Kota Batam.

 

“Banyak investor yang mengeluh, BP, Pemko Batam dan Pemerintah Pusat harus bisa memberikan kepastian hukum, investor juga bagia dari masyarakat,” ujar pria yang akrab disapa Cak Nur ini kepada Swarakepri.com, Senin (15/8/2016) siang di Batam Center.

 

Saat ini kata dia, kalangan investor merasa resah terkait kondisi perekonomian Kota Batam, karena masih adanya tumpang tindih peraturan di pemangku kebijakan..

 

“Duduk dulu di pastikan, baru di undang pihak terkait. Mereka semua resah karena sudah menginvestasikan uangnya, tapi tidak bisa berbuat apa-apa,” harapnya.

 

Kondisi ini lanjut Cak Nur, akan berpengaruh kepada investor-investor lainnya. Sebagai wakil rakyat dia mengaku sangat prihatin.

 

“Saya sangat gerah sekali, kasihan investor,” ucapnya.

 

Dia berharap Pemerintah Kota Batam dan instansi terkait bisa segera memberikan solusinya, agar kondisi perekonomian kembali normal dan kalangan investor berlomba-lomba menanamkan modalnya.

 

“Seperti Dam Baloi itu harus ada pertanggungjawaban dari Pemerintah dan negara, kenapa dulu boleh sekarang tidak boleh, investor kan jadi bingung..!!” pungkasnya.

 

 

(RED/DRO/ CR 06)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

PT Bambang Djaja Memperkenalkan Trafo Kering sebagai Solusi Efisien untuk Kebutuhan Listrik

PT Bambang Djaja, pabrik trafo terkemuka di Indonesia, dengan bangga memperkenalkan trafo kering sebagai solusi…

7 jam ago

Simbol Keberkahan dan Tradisi Ribuan Lampion Hiasi Dabo Singkep Sambut Imlek 2025

LINGGA – Menyambut Tahun Baru Imlek 2025 yang jatuh pada 29 Januari mendatang, suasana malam…

20 jam ago

Andrea Wiwandhana Sampaikan Belasungkawa untuk Korban Kebakaran di Glodok dan Los Angeles

Pendiri CLAV Digital, Andrea Wiwandhana, menyampaikan belasungkawa yang mendalam kepada para korban kebakaran yang baru-baru ini…

1 hari ago

Babak Baru Swarga Suites Bali Berawa Memulai Tahun 2025 dengan Proyek Perluasan

Swarga Suites Bali Besrawa resmi memulai tahap awal proyek perluasannya melalui upacara groundbreaking yang menjadi…

1 hari ago

Pelantikan Trump Bisa Jadi Pendorong Harga Bitcoin ke Titik Tertinggi Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Bitcoin kembali menarik perhatian dunia setelah berhasil menembus angka psikologis…

1 hari ago

Casa Domaine Siapkan 2 Show Unit Baru – Full Furnished Premium Luxury dan 40 Unit Full Furnished, Siap untuk Disewakan Pada Awal Tahun 2025

Casa Domaine akan menghadirkan 2 Show Unit Premium Luxury pada awal Tahun 2025 ini. Kedua…

1 hari ago

This website uses cookies.