Categories: HUKUM

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Kalideres

JAKARTA – Anggota Detasemen Khusus 88 Antiteror (Densus 88 AT) Mabes Polri mengamankan seorang terduga teroris berinisial WS alias AS (39) di kawasan Semanan Kalideres Jakarta Barat.

“Iya silahkan konfirmasi ke Mabes Polri,” kata Kepala Unit Reserse Kriminal Polsek Kalideres Ajun Komisaris Polisi Khoiri saat dikonfirmasi di Jakarta, Jumat(18/11/2016) .

Khoiri mengaku tidak mengetahui detail penangkapan terduga teroris tersebut karena anggota Densus 88 AT Mabes Polri yang meringkus pelaku.

Berdasarkan informasi, petugas menangkap WS di Kampung Pangkalan RT001/007 Semanan Kalideres Jakarta Barat pada Jumat (18/11) sekitar pukul 09.30 WIB.

Selain itu, polisi juga mengamankan istri WA berinisial ALF (39), selanjutnya anggota menggeledah di lokasi penangkapan guna mencari barang bukti.

 

ANTARA

Roni Rumahorbo

Recent Posts

Pemesanan Tiket Kereta Api Bisa Dilakukan Lebih Dekat dengan Jadwal Keberangkatan

Palembang, 11 Juli 2025 - PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai tanggal 10 Juli 2025…

5 jam ago

Bangun Benteng Hijau, PT Hino Finance Indonesia Tanam Ribuan Mangrove di Wonorejo, Surabaya

Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan lingkungan, PT Hino Finance Indonesia berkolaborasi dengan LindungiHutan dalam…

8 jam ago

BRI Manajemen Investasi Sabet Dua Penghargaan Best Asset Manager dari Alpha Southeast Asia 2025

PT BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat regional. Dalam ajang Alpha…

9 jam ago

REA Berdayakan Lebih dari 600 Petani Swadaya di Kalimantan Timur untuk Kepatuhan EUDR dan Sertifikasi RSPO dengan Dukungan Teknis dari KOLTIVA

REA menjalankan program SHINES untuk mendukung lebih dari 600 petani swadaya di Kutai, Kalimantan Timur,…

9 jam ago

ANTAM Raih Apresiasi ICDX Berkat Komitmen Energi Bersih di UBPP Logam Mulia

PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM memperoleh apresiasi dari Indonesia Commodity & Derivatives Exchange…

9 jam ago

Qi An Xin Mendalami Taktik APT ‘NightEagle’

Pada Pameran Keamanan Siber Pertahanan Internasional "CYDES 2025", perusahaan keamanan siber Qi An Xin untuk pertama…

10 jam ago

This website uses cookies.