Categories: POLITIK

Ditanya Perbaikan Jalan Bukit Kemuning, Begini Reaksi Wali Kota Batam

BATAM – Wali Kota Batam, Rudi SE enggan berkomentar terkait perbaikan jalan Bukit Kemuning, Tanjung Piayu, Batam, Kepulauan Riau yang terkena longsor bulan januari 2016 lalu.

 

Ditanya seusai melakukan sosialisasi kepada puluhan pedagang disimpang rujak, Sungai Panas, Batam, Kepulauan Riau, Senin(4/4/2016) pagi pukul 10.00 WIB, Rudi tidak menanggapi dan langsung meninggalkan lokasi.

 

Sebelumnya Rudi memberikan sosialiasi kepada para pedagang di simpang rujak terkait relokasi yang akan dilakuan Pemerintah Kota Batam.

 

“Iya, tadi cuma sosialisasi aja mas, pak Rudi bilang kita mau dipindahkan nanti,” ujar Kasmawati, salah satu pedagang rujak

 

Dia mengatakan Wali Kota Batam berjanji akan disediakan tempat baru bagi pedagang yang ada setelah direlokasi.

 

“Tadi pak Rudi bilang akan disediakan tempat buat kita mas, cuma belum tau dimana,” ujarnya.

 

Hal senada juga dikatakan pria setengah baya yang juga berdagang di simpang rujak.

 

“Katanya tadi mau dipindahkan mas, tapi belum tau kemana. Itulah mereka lagi meninjau lokasinya sekarang,” kata pria yang menggunakan kaos oblong warna abu-abu tersebut.

 

(red/jef/CR 5)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lampaui Target, LRT Jabodebek Layani 202 Ribu Pengguna Selama Libur Panjang Waisak

Bekasi, 14 Mei 2025 - LRT Jabodebek mencatat kinerja positif selama periode libur panjang Hari…

40 menit ago

2.054 Pelanggan Gunakan Kereta Api di Stasiun Bojonegoro hari selasa Pada Libur Panjang Waisak 2025

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya mencatat peningkatan signifikan jumlah pelanggan…

1 jam ago

MLV Teknologi Kerjasama dengan HDII Ciptakan Booth menarik di Pameran Megabuild 2025

MLV Teknologi bekerja sama dengan HDII dalam menciptakan booth inovatif di Pameran Megabuild 2025, menampilkan…

4 jam ago

Siapkan Talenta Adaptif untuk Era Industri 4.0: BINUS University @Semarang dan Microsoft Dorong Literasi AI Lewat elevAIte Indonesia

Kebutuhan dunia industri terhadap talenta yang melek teknologi kian mendesak, terutama di tengah percepatan transformasi…

5 jam ago

Indonesia Masuki Era Free Intelligence: Pertumbuhan AI Kian Pesat di Berbagai Sektor

Jakarta, 9 Mei 2025 – Kecerdasan buatan (AI) tidak lagi sekadar teknologi masa depan—di Indonesia,…

5 jam ago

Cari Freelancer Kini Semudah Posting, Sribu Luncurkan JobPost

Sribu, platform freelancer terkemuka di Indonesia, resmi meluncurkan fitur terbaru bernama JobPost, sebuah solusi inovatif…

5 jam ago

This website uses cookies.