Pada tahun 2023 akan dilakukan perluasan lahan dengan alokasi sementara yaitu Bintan 40 hektar, Kabupaten Karimun dan Kabupaten Lingga 20 hektar, Kabupaten Kepulauan Anambas, Kabupaten Natuna, Kota Batam dan Kota Tanjungpinang 5 hektar.
Selain itu, Gubernur Ansar juga menugaskan Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Kesehatan Hewan untuk secara rutin mendistribusikan pupuk ke kelompok dasa wisma yang sudah mendapatkan bibit cabe.
“Masyarakat jangan hanya diberikan bibitnya saja, tetapi juga diberikan pupuk agar tanaman cabe mereka sehat dan subur. Semoga dalam tiga bulan hasilnya sudah kelihatan,” kata Gubernur Ansar.
Pada kesempatan tersebut juga diberikan Program Sosial Bank Indonesia berupa bantuan perangkat budidaya tanaman hidrogen yang diserahkan Gubernur Ansar kepada SMP Negeri 1 Kundur./Humas Pemprov Kepri
Page: 1 2
Indonesia Blockchain Week (IBW) 2024 sukses diselenggarakan pada 19 November 2024 di The Ritz-Carlton Pacific…
Jakarta, 20 November 2024 - BINUS UNIVERSITY, sebagai Perguruan Tinggi Indonesia berkelas dunia mengucapkan terima…
BATAM - Kepala BP Batam sekaligus Wali Kota Batam, H. Muhammad Rudi mengajak seluruh elemen…
Dogecoin (DOGE), koin meme paling populer, saat ini diperdagangkan di bawah $1. Namun, sejumlah analis…
SIP trunk adalah sebuah inovasi dan solusi bagi bisnis yang membutuhkan peneleponan dengan frekuensi yang…
Saat menstruasi, tidur malam yang nyenyak sering kali terganggu karena kekhawatiran akan bocor atau rasa…
This website uses cookies.