Categories: POLITIK

Kawal Demo Tolak UWTO di BP Batam, Polisi Kerahkan 700 Personil

BATAM – Untuk mengamankan aksi damai penolakan Uang Wajib Tahunan Otorita (UWTO) oleh massa Persatuan Pemuda Tempatan(Perpat) di kantor Badan Pengusahaan(BP) Batam, aparat Kepolisian menurunkan sekitar 700 personil gabungan dari Polda Kepri, Polresta Barelang dan Polsek Sagulung  Senin(7/11/2016).

 

Hal itu disampaikan Wakapolresta Barelang AKBP Hengki kepada swarakepri.com seusai memberikan arahan kepada personilnya di kantor Badan Pengusahaan (BP) Batam sekira pukul 08.00 WIB.

 

“Hampir 700-an yang kita turunkan untuk mengawal aksi damai ini,”Kata Hengky

 

Ia mengatakan selain di BP Batam, personil Kepolisian juga disiagakan di kantor DPRD dan Pemko Batam. Rencananya massa akan memulai aksinya dari kantor DPRD kota Batam kemudian berjalan menuju BP Batam.

 

“Kita telah siagakan di kantor DPRD dan Pemko” Ujarnya

 

Terkait aksi damai tersebut, dia menghimbau menghimbau kepada massa yang melakukan aksi untuk dapat bekerja sama dengan aparat kepolisian demi menciptaan kaamanan di Batam.

 

Selain polisi gabungan, terlihat juga BP Batam menurunkan sekitar 200 petugas Ditpam. Pantauan lapangan, para personil Polisi dan Ditpam mendengarkan arahan dari Wakapolresta Barelang di lapangan parkir BP Batam.

 

Dilapangan juga tampak telah disiapkan beberapa kendaraan Polisi seperti Water Canon dan kendaraan lainnya dan dipasang kawat berduri di sepangjang pagar BP Batam untuk mencegah kegiatan massa yang tidak diinginkan.

 

JEFRY HUTAURUK

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Pemesanan Tiket Kereta Api Bisa Dilakukan Lebih Dekat dengan Jadwal Keberangkatan

Palembang, 11 Juli 2025 - PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai tanggal 10 Juli 2025…

3 jam ago

Bangun Benteng Hijau, PT Hino Finance Indonesia Tanam Ribuan Mangrove di Wonorejo, Surabaya

Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan lingkungan, PT Hino Finance Indonesia berkolaborasi dengan LindungiHutan dalam…

7 jam ago

BRI Manajemen Investasi Sabet Dua Penghargaan Best Asset Manager dari Alpha Southeast Asia 2025

PT BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat regional. Dalam ajang Alpha…

7 jam ago

REA Berdayakan Lebih dari 600 Petani Swadaya di Kalimantan Timur untuk Kepatuhan EUDR dan Sertifikasi RSPO dengan Dukungan Teknis dari KOLTIVA

REA menjalankan program SHINES untuk mendukung lebih dari 600 petani swadaya di Kutai, Kalimantan Timur,…

8 jam ago

ANTAM Raih Apresiasi ICDX Berkat Komitmen Energi Bersih di UBPP Logam Mulia

PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM memperoleh apresiasi dari Indonesia Commodity & Derivatives Exchange…

8 jam ago

Qi An Xin Mendalami Taktik APT ‘NightEagle’

Pada Pameran Keamanan Siber Pertahanan Internasional "CYDES 2025", perusahaan keamanan siber Qi An Xin untuk pertama…

8 jam ago

This website uses cookies.