Categories: HUKUM

Kejari Batam Tangani 433 Kasus Narkotika Selama Tahun 2016

BATAM – Selama Tahun 2016, Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam menangani perkara narkotika sebanyak 433 kasus, di urutan kedua kasus Pencurian sebanyak 305 kasus dan kasus perlindungan anak sebanyak 76 kasus.

Kasi Pidum Kejari Batam Ahmad Fuady mengatakan untuk perkara pidana umum di tahap SPDP yang ditangani sebanyak 1.039 kasus, yakni kasus Keamanan Negara dan Ketertiban Umum (Kamnegtibum) sebanyak 83 Kasus, Kasus tindak Pidana terhadap Orang dan Harta Benda (Oharda) sebanyak 607 kasus, dan kasus Tindak Pidana Umum Lainnya sebanyak 349 kasus.

“Untuk tahap Berkas perkara yang ditangani Kejari Batam total sebanyak 1.071 Kasus yakni 87 Kasus Kamnegtibum, 585 Kasus Oharda, 399 Kasus TPUL,” ujarnya kepada SWARAKEPRI.COM, Senin(2/1/2017).

Ditambahkan bahwa untuk perkara tahap II, Kejari Batam menangani 94 kasus Kamnegtibum, 540 kasus Oharda, 680 kasus TPUL, dengan total jumlah tahanan sebanyak 1526 yakni 150 kasus Kamnegtibum, 643 kasus oharda dan 733 kasus TPUL.

Selanjutnya total perkara tahap pelimpahan sebanyak 1199 yakni 92 kasus kamnegtibum, 501 kasus oharda, 606 kasus TPUL, Sedangkan perkara tahap eksekusi sebanyak 928 yakni 67 kasus kamnegtibum, 418 kasus oharda, 443 kasus TPUL

 

Roni Rumahorbo

 

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

4 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

5 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

12 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

14 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

This website uses cookies.