Categories: Tanjung Pinang

TK hingga SMP di Tanjungpinang Diliburkan, Wako: Tetap Diberi Tugas

TANJUNGPINANG-Pemerintah Kota Tanjungpinang bergerak cepat dengan meliburkan sekolah dari TK hingga SMP selama satu minggu terhitung sejak Selasa (17/3).

“Iya, kita keluarkan surat. Yang pagi tadi beredar belum resmi. Siang ini surat diberi nomor dan stempel. Semua sekolah kita liburkan, kecuali SMA karena itu kewenangannya ada Pemerintah Provinsi,” Wali Kota Tanjungpinang, Syahrul di Kantor Satpol PP Provinsu Kepri, Senin (16/3/2020) pagi.

Meskipun diliburkan, ia tetap meminta guru agar memberikan tugas kepada siswa sehingga libur menjadi efektif.

“Kita liburkan, tapi siswa diberikan tugas sekolah,” jelasnya.

Syahrul melanjutkan, sekolah akan diliburkan selama seminggu terhitung dari Selasa, (17/3/2020) hingga Selasa, (24/3/2020) pekan depan.

“Kita liburkan selama satu minggu dulu, nanti kita akan tinjau, kalau situasi belum membaik, mungkin akan kita tambah liburnya, apalagi mau ujian. Kalau memang sudah reda kita masuk tanggal 24 nanti,” pungkasnya Syahrul.






(Ismail)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BRI Branch Office Gunung Sahari Jakarta Jalin Kerja Sama Strategis dengan PT HIT International

Sebagai bentuk komitmen dalam memperkuat hubungan kemitraan dengan dunia usaha dan memperluas layanan keuangan bagi…

1 jam ago

KIK EBA Syariah BRI-MI JLB1 Jadi Tonggak Baru Investasi Syariah di Pasar Modal

JAKARTA - Perdana di Indonesia, produk Kontrak Investasi Kolektif Efek Beragun Aset Syariah (KIK EBA…

2 jam ago

BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025

Jakarta, 13–14 November 2025 – BRI Region 6/Jakarta 1 turut berpartisipasi dalam gelaran ASN Expo…

4 jam ago

Mendorong UMKM Rental Motor Go Digital bersama YourBestie

Rental motor kini menjadi salah satu sektor transportasi yang tidak kalah penting dibandingkan rental mobil…

5 jam ago

ALFI CONVEX 2025 Resmi Dibuka, akan Dorong Transformasi Logistik Menuju Indonesia Emas 2045

Gelaran ALFI CONVEX 2025 pertama resmi dibuka dan berhasil menarik lebih dari 2000 pengunjung di…

6 jam ago

Program Desa Emas Dorong Pertumbuhan Ekononomi Desa Mandiri Melalui Kegiatan Golden Pitch – Demoday 2025

Jakarta, 8 November 2025 – Yayasan Inovasi Teknologi Indonesia (INOTEK), berkolaborasi dengan Yayasan Indonesia Setara,…

7 jam ago

This website uses cookies.