Categories: Panbil Group

Villa Panbil Luncurkan Unit Gianyar

BATAM – Setelah sukses dengan Bali House sebelumnya, Villa Panbil kembali menghadirkan unit baru yang lebih eksklusif yaitu New Bali House. Setelah meluncurkan 2 tipe terlebih dahulu yaitu tipe Seminyak dan tipe Nusa Dua, kini diluncurkan tipe upslope Gianyar (couple).

Untuk tipe upslope Gianyar (couple) ini memiliki luas bangunan 200 meter persegi dengan luas tanah mulai dari 230 – 257 meter persegi.

Arie, Marketing Executive Villa Panbil mengatakan bahwa untuk tipe Gianyar (couple) ini di banderol dengan harga Rp2,8 M.

Husen menambahkan, “Dengan konsep natural living, Villa Panbil memanjakan mata penghuninya dengan keindahan alam di Danau Duriangkang dan hutan. Selain itu juga dapat melihat pemandangan kota, karena lokasi ini terletak di lahan yang tinggi,”

Memiliki team arsitek yang berpengalaman, keunikan desain merupakan salah satu andalan dari produk-produk Villa Panbil.

Selain memiliki keunggulan keindahan alam sekitarnya, sebagai salah satu kota mandiri, Villa Panbil juga telah mempunyai fasilitas yang sangat lengkap, mulai dari tempat ibadah, mall, clubhouse, gym, live music, swimming pool, supermarket, bakery, dan bahkan cukup berjalan kaki sudah sampai di hotel Best Western Panbil, apartemen Panbil Residence dan eco edu park, Panbil Nature Reserve.

Untuk informasi lebih lanjut anda dapat mengunjungi Show Unit Villa Panbil atau hubungi nomor Arie +62 853-3826-7950./VillaPanbil

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

1 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

3 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

14 jam ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

1 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

1 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

2 hari ago

This website uses cookies.