Categories: HUKUM

Wali Kota Lantik Satgas Saber Pungli Batam, Ini Strukturnya

BATAM – Wali Kota Batam, Muhammad Rudi resmi melantik Satuan Petugas (Satgas) Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Kota Batam di Lantai 4 Gedung Pemko Batam, Rabu (14/12/2016) sore.

Ini Susunan lengkap Satgas Saber Pungli Kota Batam :

Pengendali/Penanggungjawab:
Wali Kota Batam

Wakil Penanggungjawab :
Wakil Wali Kota Batam
Kapolresta Barelang
Dandim 0316 Batam
Kajari Batam
Danlanal Batam
Sekretaris Daerah Kota Batam

Ketua Pelaksana
Wakapolresta Barelang

Wakil Ketua Pelaksana :
Inspektur Daerah Kota Batam
Kasi Intel Kejari Batam

Sekretaris
Kabag Ops. Polresta Barelang
Kasiwas Polresta Barelang
Kasubbag Bantuan Hukum Setdako Batam

Kelompok Ahli
Kepala Bappeda Kota Batam
Staff Ahli Bid. Politik, Hukum dan Pemerintahan Kota Batam
Kepala Bagian Hukum Setdako Batam
Kasubbag Hukum Polresta Barelang
Dekan Fakultas Hukum Unrika
Ketua MUI Kota Batam

Kelompok Kerja Unit Intelijen
Kasat Intelkam Polresta Barelang
Jaksa Intel Kejari Batam
Pos Dabin Batam

Kelompok Kerja Unit Pencegahan
Kasat Binmas Polresta Barelang
Asisten Ombudsman Perwakilan Kepri
Irban Wilayah I Inspektorat Daerah Kota Batam
Kasat Reskrim Polresta Barelang
Kasi Pidum Kejari Batam
Kasi Propam Polresta Barelang
Kaur Tuud Denpom 1/6 Batam
Dandem Pomal Lanal Batam

Kelompok Kerja Unit Yustisi
Kasat Sabhara Polresta Barelang
Kasubagbin Kejari Batam
Kasubsi Peminal Polresta Barelang
Kasatpol Pamong Praja Kota Batam
Irban Wilayah II Inspektorat Daerah Kota Batam.

 

 

Roni Rumahorbo

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Holding PTPN III (Persero) Perkuat Pengendalian Persediaan CPO melalui Stock Opname di KPBN Dumai

Holding Perkebunan Nusantara PT Perkebunan Nusantara III (Persero) melalui PT KPBN melaksanakan kegiatan stock opname…

7 jam ago

Bittime Tanggapi Drama Pasar Aset Kripto, Ingatkan Pentingnya Literasi dan Strategi Investasi Berkelanjutan

Pasar aset kripto global terpantau tengah berada dalam posisi yang rawan menjelang akhir bulan Januari…

7 jam ago

Pelabuhan Parepare Layani Puluhan Ribu Penumpang Selama Nataru

Parepare, Januari 2026 - PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) Branch Parepare memastikan seluruh layanan terminal…

9 jam ago

Lokasoka Gandeng Ratusan UMKM Wujudkan Souvenir Bernilai dan Bermakna

Lokasoka memperkuat ekosistem ekonomi kreatif nasional dengan menggandeng ratusan UMKM lokal untuk menghadirkan koleksi hampers…

10 jam ago

India Rayakan Hari Republik ke-77 di Jakarta, Tegaskan Kemitraan Strategis dengan Indonesia

Kedutaan Besar India di Jakarta menyelenggarakan perayaan Hari Republik India ke-77 di JW Marriott Hotel…

10 jam ago

Direksi KAI Services Gelar Pertemuan Bersama Komunitas Pengguna KRL di Gambir

Direksi PT Reska Multi Usaha (KAI Services) menggelar pertemuan bersama komunitas pengguna KRL di Loko…

11 jam ago

This website uses cookies.