Wakil Kepala BP Batam, Purwiyanto juga berkesempatan menyerahkan Buku 5 Dasawarsa Pengelolaan Batam sebagai Kawasan Ekonomi Strategis yang telah dirangkai bersama tim penulis BP Batam secara simbolis kepada Kepala BP Batam, Muhammad Rudi.
Dalam acara tersebut turut diumumkan Unit Kerja dengan Nilai Survei Kepuasan Masyarakat terbaik tahun 2021 diraih oleh Badan Usaha Rumah Sakit.
Kemeriahan acara syukuran Hari Bakti BP Batam juga diwarnai dengan persembahan penampilan dari PIKORI BP Batam, staf dan pejabat Anggota Bidang Administrasi dan Keuangan, Anggota Bidang Kebijakan Strategis, Anggota Bidang Pengelolaan Kawasan dan Investasi, dan Anggota Bidang Pengusahaan.
Deretan penampilan dan hiburan yang dibawakan oleh tiap-tiap kedeputian menjadikan rangkaian perayaan Hari Bakti BP Batam penuh kehangatan, rasa kekeluargaan, canda-tawa dan keakraban antara pimpinan dan para staf.
Turut hadir dalam kegiatan, Ketua Umum PIKORI BP Batam, Marlin Agustina Rudi dan Tokoh Perempuan Indonesia, Sri Soedarsono
50 Tahun BP Batam Membangun Batam. BP Batam Tangguh, Investasi Tumbuh!
BP Batam Jaya, Jaya, Jaya!
Humas BP Batam
Bandung – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mencatat keberhasilan dalam menjaga…
Tahun 2025 menjadi titik penting dalam perjalanan Program Cyber Security BINUS University di ranah keamanan…
Pensiun dini sering terdengar seperti mimpi besar. Bayangannya hidup lebih santai, waktu lebih fleksibel, dan…
DJI FlyCart 100 dirancang untuk mendukung pengiriman logistik udara tanpa pendaratan di lingkungan dengan keterbatasan…
Memulai usaha selalu diawali dengan harapan. Produk sudah siap, konsep sudah dipikirkan, dan semangat masih…
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengimbau para pelanggan kereta api untuk…
This website uses cookies.