Categories: BATAM

Dinsos Tangani Trauma Korban Kebakaran Kios Seken Sengkuang

BATAM– Dinas Sosial (Dinsos) Kota Batam turunkan Taruna Siaga Bencana (Tagana) ke lokasi kebakaran kios seken Sengkuang guna menangani trauma dan membantu evakuasi korban kebakaran.

Peristiwa kebakaran yang terjadi pada Jumat (31/1/2020) sekitar pukul 19.15 WIB itu melahap sebanyak 7 kios. Enam keluarga menjadi korban atas kebakaran tersebut.

Nur Arifin, pembina Tagana mangatakan, evakuasi korban dilakukan untuk menangani trauma Psikis.

“Korban sedang kita bawa ke Puskesmas karena trauma. Untuk anak-anak sementara kita tidurkan di Puskesmas saja sambil menunggu tendanya selesai di bangun,” katanya, Jumat (31/1/2020) malam di lokasi.

Selain itu kehadiran Tagana juga bertujuan membantu para korban pasca kebakaran baik secara materil maupun akomodasi.

“Kita juga akan mendirikan posko di sini untuk penanganan pasca kebakaran. Makanan akan mulai dikirmkan oleh Dinsos pagi,” paparnya menyudahi.

 

 

 

Tasya

Sholihul Abidin - SWARAKEPRI

Recent Posts

Gratis! Sribu Ajak Perempuan Pelaku Bisnis Hadapi Tantangan Lewat ‘Women Who Lead’

Platform freelancer terkemuka di Indonesia, Sribu, akan menggelar acara bertajuk “Women Who Lead: Strategi Bangun…

3 jam ago

Nikmati Diskon Sampai 15% untuk ‘Easter Brunch’ Bersama Keluarga di Grand Mercure Bali Seminyak

Grand Mercure Bali Seminyak rayakan Paskah dengan Easter Sunday Brunch pada 20 April 2025 di…

4 jam ago

Hampir Dijual Sewaktu Kecil, Kini Steward Leo Buka First Wave Coffee

“Terkadang, kita memang nggak harus tahu segalanya di awal. Saya belajar banyak justru saat sudah…

4 jam ago

Perolehan Nilai Kontrak Baru PTPP di Kuartal 1 Tahun Kinerja 2025

Jakarta, 17 April 2025 – PT PP (Persero) Tbk sebagai salah satu Perusahaan BUMN konstruksi…

4 jam ago

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

LRT Jabodebek siap menemani masyarakat mengisi momen long weekend libur Wafat Yesus Kristus dan Paskah…

5 jam ago

KOLTIVA Validasi Lebih dari 25.000 Petani Kopi di Amerika Selatan Secara Digital untuk Dorong Ketertelusuran dan Keberlanjutan di Sektor Kopi

Perubahan iklim memberikan tantangan yang belum pernah dialami sebelumnya pada wilayah-wilayah penghasil kopi di seluruh…

8 jam ago

This website uses cookies.