BATAM – Pasca peristiwa tenggelamnya kapal yang merenggut puluhan nyawa Tenaga Kerja Indonesia(TKI) yang pulang dari Malaysia, keberangkatan calon TKI ke negeri Jiran tersebut tetap berjalan normal melalui pelabuhan internasional batam center.
Seperti yang terpantau hari ini, Sabtu(19/11/2016) siang sekitar pukul 13.30 WIB, puluhan calon TKI tampak sedang menunggu keberangkatan ke Malaysia di lantai 2 pelabuhan internasional batam center.
Belum diketahui apakah puluhan TKI ini berangkat melalui prosedur resmi atau non-prosedural.
Red/CR 08
