Tak lupa Ansar juga mengucapkan banyak terimakasih kepada Universitas Batam, yang telah turut serta berkontribusi dengan melahirkan sumber daya manusia dibidang kesehatan, yang ditandai dengan diwisudanya sarjana kedokteran kali ini.
“Pesan saya terus tingkatkan kemampuan saudara semua, karena tantangan dalam bidang kesehatan kedepan tidak makin mudah. Manfaatkan setiap kesempatan yang ada, guna terus meningkatkan kemampuan kalian semua,” pungkasnya.
Acara sendiri diawalai dengan pembacaan SK keputusan dan juga pembacaan nama nama wisudawan yang dibacakan oleh Ka Prodi Kedokteran Uniba Suryanti. Selanjutnya sebanyak 57 wisudawan mengucapkan lafal sumpah dokter yang dipandu langsung oleh Dekan FK Uniba Ibrahim.
Pembacaan lafal sumpah sendiri dilakukan sesuai agama dan kepercayaan masing-masing wisudawan, dengan dipandu oleh para rohaniawan. Selanjutnya wisudawan melalukan penandatangan lafal sumpah dokter sekaligus pengalungan medali yudisium.
Hadir pada kesempatan tersebut Ketua Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) Taruna Ikrar, Ketua Divisi Konsil Kedokteran Dollar, Ketua Divisi Konsil Kedokteran Gigi Nurdjamil, Ketua IDI Wilayah Kepri Rusdani, Pj Sekdaprov Kepri Lamidi, Staf Khusus Safarudin Aluan dan perwakilan Pemko Batam.
Juga Rektor Universitas Batam, Chablullah Wibisono MM, Wakil Rektor I Elli Widia, Wakil Rektor II Angelina Eleonora Rumengan, Wakil Rektor III Mohamad Gita Indrawan para dekan dan Kepala Lembaga dilingkungan Universitas Batam serta wisudawan yang berbahagia./HPK
Page: 1 2
Indonesia Blockchain Week (IBW) 2024 sukses diselenggarakan pada 19 November 2024 di The Ritz-Carlton Pacific…
Jakarta, 20 November 2024 - BINUS UNIVERSITY, sebagai Perguruan Tinggi Indonesia berkelas dunia mengucapkan terima…
BATAM - Kepala BP Batam sekaligus Wali Kota Batam, H. Muhammad Rudi mengajak seluruh elemen…
Dogecoin (DOGE), koin meme paling populer, saat ini diperdagangkan di bawah $1. Namun, sejumlah analis…
SIP trunk adalah sebuah inovasi dan solusi bagi bisnis yang membutuhkan peneleponan dengan frekuensi yang…
Saat menstruasi, tidur malam yang nyenyak sering kali terganggu karena kekhawatiran akan bocor atau rasa…
This website uses cookies.