Categories: KEPRIPEMPROV KEPRI

Hadiri Yudisium dan Pengucapan Sumpah Dokter Uniba, Ini Pesan Ansar

KEPRI – Gubernur Kepri, Ansar Ahmad  berharap para wisudawan yang telah menyelesaikan pendidikan ilmu kedokteran, sekaligus melakukan yudisium dan pengucapan sumpah untuk bisa menjadi dokter yang mampu  melayani secara baik atau khotibul ummah kepada masyarakat.

“Teruskan pengabdian ilmu dan ketrampilan yang telah suadara miliki saat ini kepada masyarakat, ” kata Gubernur Ansar saat menghadiri Yudisium dan Sumpah Dokter Fakultas Kedokteran Tahun 2022 Univeristas Batam (Uniba), Selasa (11/1/2021).

Menurut Ansar, kemampuan dan ketrampilan dari tenaga kesehatan khususnya para dokter, memang sangat dibutuhkan. Dalam rangka turut serta mewujudkan keberhasilan pembangunan kesehatan yang  menjadi prioritas  utama pembanguan di Provinsi Kepri.

Pembangunan dibidang kesehatan sambung Ansar, juga menjadi visi misi Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri, yang secara sungguh sungguh terus mendorong terciptanya pelayanan kesehatan yang makin membaik diseluruh wilayah Kepri.

Berbicara pelayanan  kesehatan yang baik tambah Ansar, memang sangat dipengaruhi dengan ketersediaan fasilitas kesehatan yang memadai, dan  juga ketersediaan  sumber daya manusia khsususnya bidang kesehatan itu sendiri.

Meski begitu, Pemerintah Provinsi Kepri  terus berupaya membangun ketersedian   sarana dan prasarana infrastruktur kesehatan diseluruh  wilayah Kepri.  Dengan harapan, agar pelayanan kesehatan yang kita berikan, bisa dirasakan semua lapisan masyarakat, tambahnya.

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

4 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

5 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

6 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

13 jam ago

Uji Kompetensi Bahasa Inggris, 32 Tim Peserta Ikuti Yos Sudarso Debating Championship 2024

BATAM - Yos Sudarso Debating Championship 2024 mulai digelar hari ini, Sabtu (21/09/2024). Kepala Sekolah…

13 jam ago

Gugatan HNSI Batam terhadap Kapal MT Arman 114 Diputus N.O

BATAM – Majelis Hakim Pengadilan Negeri Batam menjatuhkan putusan Niet Ontvankelijke Verklraad(N.O) atas gugatan Perbuatan…

13 jam ago

This website uses cookies.