Categories: BISNIS

Hari Pertama Sensus Ekonomi 2016, Petugas Kunjungi Warga Batam

BATAM – Hari pertama sensus ekonomi 2016, petugas pencacah lapanganPCL) turun ke lapangan untuk mendata usaha warga Batam, Kepulauan Riau, Minggu(1/5/2016).

 

Petugas menanyakan dan mendata setiap usaha yang dikunjungi dari tiap-tiap rumah yang telah di tetapkan menjadi titik sensus yang akan dikunjungi.

 

Sumarti (21), salah satu petugas pencacah lapangan (PCL) datang mengunjungi daerah kampung Belian Tuak RT 01/ RW 06, Belian, Batam untuk melakukan pendataan setiap usaha yang ada.

 

“Kita datang dari rumah ke rumah, dan menanyakan apakah pemilik rumah memiliki usaha, jika ada kita akan tanya berapa lama sudah melakukan usaha, terus pendapatan dan pengeluaran perbulan hingga per tahunnya,”jelasnya.

 

Dia mengatakan jam kerja yang dilakukan petugas pencacah lapangan (PCL) ditentukan sendiri oleh mereka.

 

“Kalau untuk dilapangan kita bisa tentukan sendiri, bisa pagi, bisa sore, bisa besok nya lagi. Karena belum tentu pemilik rumah ada di tempat saat didata, asal titik daerah yang di bagi udah di data semua,” terangnya.

 

Dikatakannya bahwa data yang di kumpulkan akan melalui beberapa tahap proses. Data yang di dapat dari PCL kemudian di serahkan ke petugas pemeriksa lapangan (PML) untuk di periksa kemudian. Data tersebut kemudian akan di serahkan ke pihak BPS untuk dilihat perkembangan ekonominya.

 

(red/tim)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Gratis! Sribu Ajak Perempuan Pelaku Bisnis Hadapi Tantangan Lewat ‘Women Who Lead’

Platform freelancer terkemuka di Indonesia, Sribu, akan menggelar acara bertajuk “Women Who Lead: Strategi Bangun…

1 jam ago

Nikmati Diskon Sampai 15% untuk ‘Easter Brunch’ Bersama Keluarga di Grand Mercure Bali Seminyak

Grand Mercure Bali Seminyak rayakan Paskah dengan Easter Sunday Brunch pada 20 April 2025 di…

2 jam ago

Hampir Dijual Sewaktu Kecil, Kini Steward Leo Buka First Wave Coffee

“Terkadang, kita memang nggak harus tahu segalanya di awal. Saya belajar banyak justru saat sudah…

3 jam ago

Perolehan Nilai Kontrak Baru PTPP di Kuartal 1 Tahun Kinerja 2025

Jakarta, 17 April 2025 – PT PP (Persero) Tbk sebagai salah satu Perusahaan BUMN konstruksi…

3 jam ago

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

LRT Jabodebek siap menemani masyarakat mengisi momen long weekend libur Wafat Yesus Kristus dan Paskah…

4 jam ago

KOLTIVA Validasi Lebih dari 25.000 Petani Kopi di Amerika Selatan Secara Digital untuk Dorong Ketertelusuran dan Keberlanjutan di Sektor Kopi

Perubahan iklim memberikan tantangan yang belum pernah dialami sebelumnya pada wilayah-wilayah penghasil kopi di seluruh…

6 jam ago

This website uses cookies.