Categories: SOSOK

Iriana Jokowi Berkunjung ke Batam, Sosok Ajudan Cantik ini Curi Perhatian

BATAM – Ibu Negara, Iriana Jokowi melakukan kunjungan kerja di beberapa wilayah di Kota Batam, Kepulauan Riau, Rabu(7/8/2019).

Kunjungan kerja Iriana Jokowi bersama Mufidah Jusuf Kalla dan dirombongan diantaranya ke TK Negeri Pembina 2, Pelabuhan Pancur Tanjung Piayu, Taman Wisata Alam (TWA) Muka Kuning dan Gedung Olahraga (Gor) Temenggung Abdul Jamal.

Disela-sela kunjungan kerja tersebut, ada sosok ajudan cantik Iriana Jokowi yang sempat mencuri perhatian wartawan yang sedang bertugas melakukan peliputan di lapangan.

Ajudan cantik yang belakangan diketahui bernama Kapten Adm Sandhyca Putrie tersebut tampak selalu sigap saat mendampingi Iriana Jokowi.

Pantauan swarakepri.com, Kapten Sandhyca tampak sigap memegangkan payung untuk Ibu Iriana saat turun dari bus setiba di Taman Wisata Alam(TWA) Mukakuning.

Mengenakan pakaian berwarna krem dan topi bundar, ajudan cantik berkulit putih ini tampak selalu berada disi Iriana.

Seperti diketahui, Sandhyca Putrie merupakan ajudan yang berasal dari Korps Administrasi dan anggota TNI AU dengan pangkat Kapten.

 

 

Penulis : Shafix

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan

Redaksi - SWARAKEPRI

Share
Published by
Redaksi - SWARAKEPRI
Tags: SOSOK

Recent Posts

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

16 jam ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

20 jam ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

21 jam ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

1 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

1 hari ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

2 hari ago

This website uses cookies.