Categories: BATAMBP BATAM

Jalin Kerja Sama Bidang IT, BP Batam dan BURT DPR RI Gelar FGD Pusat Data Analitik

Wakil Ketua BURT DPR RI, H. R. Achmad Dimyati Natakusumah dalam kesempatan yang sama mengungkapkan apresiasinya atas terselenggaranya FGD ini, mengingat pentingnya Big Data untuk mempermudah birokrasi pemerintah.

“Kalau sudah punya data, kita sebagai end user akan mudah mengambil keputusan. Dan semua proses akan berjalan dengan efektif dan efisien. Selain itu juga hemat waktu, tenaga dan biaya, serta variasi dan daya jangkau datanya lebih luas,” ujar Dimyati.

Pusat Data Analitik ini sendiri dikatakan Dimyati sangat krusial bagi DPR RI, sebagai sarana untuk mengumpulkan, menyimpan, mengolah dan menganalisis data yang ada, yang nantinya akan digunakan sebagai bahan pengambilan keputusan pimpinan.

“Kerja sama dengan PDSI BP Batam ini Saya rasa sudah tepat, mengingat BP Batam memiliki pusat data yang bagus dan mampu menjadi contoh bagi Kementerian/Lembaga untuk memiliki sarana-prasarana yang serupa,” pungkas Dimyati.

Meski demikian, Dimyati juga mengimbau kepada para peserta FGD untuk turut menyiapkan sumber daya manusia yang mumpuni agar mampu mengoperasikan sistem data dan informasi dengan baik, didukung dengan pelatihan-pelatihan yang sesuai dengan keahlian di bidang teknologi dan informasi./Humas BP Batam

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

2 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

2 hari ago

Selama Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Daop 2 Bandung Amankan 273 Barang Tertinggal Pelanggan

Bandung – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mencatat keberhasilan dalam menjaga…

2 hari ago

Kolaborasi Dosen dan Mahasiswa BINUS Cyber Security Sukses di Black Hat Europe 2025

Tahun 2025 menjadi titik penting dalam perjalanan Program Cyber Security BINUS University di ranah keamanan…

2 hari ago

Pensiun Dini di Usia Berapa dan Bagaimana Persiapannya?

Pensiun dini sering terdengar seperti mimpi besar. Bayangannya hidup lebih santai, waktu lebih fleksibel, dan…

2 hari ago

This website uses cookies.