Categories: BATAM

Jelang Puasa, Stok Beras Batam Aman

BATAM – Kepala Gudang Badan Umum Logistik (Bulog) Kota Batam Fakri mengaku stok beras menjelang puasa dan lebaran masih aman.

 
“Kita pastikan persediaan beras kita untuk puasa masih mencukupi, termasuk lebaran nanti,” ujarnya kepada AMOK Group, Kamis (19/5/2016).

 

Dia mengatakan selama ini stok beras yang tersedia berasal dari luar negeri untuk memenuhi masyarakat Batam.

 

“Batam tidak mengimpor langsung, tetapi dari Dumai. Masyarakat mintanya beras yang kualitas bagus,” jelasnya.

 

Dengan adanya stok beras impor 1500 ton dari Vietnam, bisa mencukupuki kebutuhan masyarakat Batam selama enam bulan ke depan.

 

“Setiap hari distributor mengambil 10-20 ton per hari, tergantung kebutuhan mereka,” terangnya.

 

Meski demikian lanjut Fakri, tidak menutup kemungkinan beras lokal menjadi alternatif untuk menambah stok di gudang Bulog.

 

“Kebetulan beras dari lokal supplai nya kurang, sebentar lagi beras dari Sulawesi akan datang,” jelasnya.

 

Dia berharap seluruh distributor yang ada, bisa menyamakan harga di lapangan, sehingga masyarakat tidak merasa terbebani.

 

“Kalau mereka pasang harga tinggi, ya rugi sendiri,” tutupnya.

 

(red/dro)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BRI Branch Office Gunung Sahari Jakarta Jalin Kerja Sama Strategis dengan PT HIT International

Sebagai bentuk komitmen dalam memperkuat hubungan kemitraan dengan dunia usaha dan memperluas layanan keuangan bagi…

2 jam ago

KIK EBA Syariah BRI-MI JLB1 Jadi Tonggak Baru Investasi Syariah di Pasar Modal

JAKARTA - Perdana di Indonesia, produk Kontrak Investasi Kolektif Efek Beragun Aset Syariah (KIK EBA…

3 jam ago

BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025

Jakarta, 13–14 November 2025 – BRI Region 6/Jakarta 1 turut berpartisipasi dalam gelaran ASN Expo…

4 jam ago

Mendorong UMKM Rental Motor Go Digital bersama YourBestie

Rental motor kini menjadi salah satu sektor transportasi yang tidak kalah penting dibandingkan rental mobil…

5 jam ago

ALFI CONVEX 2025 Resmi Dibuka, akan Dorong Transformasi Logistik Menuju Indonesia Emas 2045

Gelaran ALFI CONVEX 2025 pertama resmi dibuka dan berhasil menarik lebih dari 2000 pengunjung di…

6 jam ago

Program Desa Emas Dorong Pertumbuhan Ekononomi Desa Mandiri Melalui Kegiatan Golden Pitch – Demoday 2025

Jakarta, 8 November 2025 – Yayasan Inovasi Teknologi Indonesia (INOTEK), berkolaborasi dengan Yayasan Indonesia Setara,…

8 jam ago

This website uses cookies.