Categories: BATAM

Jelang Vonis Kasus MT Arman 114, Ketua PN Batam Tugas ke Australia

Kunjungan Kerja ke Federal Court of Australia

Selain itu, delegasi juga berkesempatan untuk melakukan kunjungan kerja ke FCA, di mana delegasi diterima oleh Acting Chief Justice Berna Collier, Justice Brigitte Markovic, Justice Robert Bromwich, Justice Stephen Burley, Justice John Halley, Senior National Judicial Registrar Paul Farrell.

Rapat kerja tersebut membicarakan perkembangan kerjasama yudisial antara kedua Pengadilan dan rencana kunjungan kerja dan penandatanganan Nota Kesepahaman yang rencananya akan dilakukan 25 Juni 2024 di Jakarta.

Adapun dari MARI hadir delegasi yang dipimpin oleh Syamsul Maarif SH., LLM., PhD, Kepala BSDK MARI Bambang Hery Mulyono SH., MH., dan Dr. Aria Suyudi SH., LLM. Selain itu hadir juga delegasi BSDK MARI yang terdiri dari Dwiarso Budi Santiarto SH., MH., Dr Agus Subroto SH., MH., Johanes Priyana SH., MH., Ni Wayan Wirawati, Ni Kadek Susiantiani, Harika Nova Yeri, Rosana (koordinator) dan Prof. Dr. Agus Yudha Hernoko./Shafix

Page: 1 2 3 4

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

ANTAM Luncurkan Emas Batangan Tematik Imlek “Year of the Horse”

PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM meluncurkan Emas Batangan Tematik Imlek “Year of The…

3 hari ago

Tingkatkan Keselamatan Perka, KAI Daop 7 Madiun Tutup Perlintasan Liar

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 7 Madiun terus memperkuat komitmennya dalam menjaga keselamatan…

3 hari ago

Kuliner Kereta Hadir di TikTok Shop dan Tokopedia, Mudah Dinikmati

Jakarta, 13 Januari 2026 - Dalam upaya memperluas jangkauan pasar sekaligus mempermudah akses masyarakat terhadap…

3 hari ago

Dukung Mobilitas Masyarakat Lintas Daerah, KAI Divre III Palembang Lanjutkan Operasional Kereta Tambahan KA Rajabasa

Palembang, 9 Januari 2026 — Masa Angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 telah resmi…

3 hari ago

Menuju Satu Dekade Berkarya, BINUS SCHOOL Bekasi Raih Peringkat 8 SMA Paling Berprestasi di Jawa Barat

Bekasi, 9 Januari 2026 —  BINUS SCHOOL Bekasi berhasil menempati peringkat ke 8 SMA paling…

3 hari ago

BINUS Hadirkan Asia Collaboration Corner untuk Membuka Pengalaman Global Mahasiswa dan Menciptakan Dampak bagi Indonesia

Jakarta, 9 Januari 2026 — Di tengah arus globalisasi dan perkembangan industri yang semakin cepat,…

3 hari ago

This website uses cookies.