Semakin kuatnya nilai dolar belakangan mencemaskan pemilik UMKM dan konsumen di banyak negara yang tergantung barang dan bahan baku impor. Langkah Bank Sentral AS meredam inflasi di dalam negeri lewat kenaikan suku bunga, akhirnya membawa imbas pada inflasi di negara lain, terutama negara berkembang.
Sumber: Voice of America
