Categories: POLITIK

Optimalkan Pelayanan Masyarakat, Ini Terobosan Pemko Batam

BATAM – Pemerintah Kota(Pemko) Batam memproritaskan pemekaran wilayah di tingkat kecamatan untuk mengotimalkan pelayanan kepada masyarakat.

 

“Kita ingin Camat berperan lebih maksimal, karena ruang lingkupnya lebih kecil. Dan pelayanan masyarakat lebih optimal,” kata Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad, Jumat(20/5/2016) sore.

 

Meski masih sebatas wacana, Amsakar mengatakan bahwa anggaran untuk persiapan pemekaran wilayan ini sudah ada.

 

“Dari 12 Kecamatan itu desain minimalnya ada 20 Kecamatan nantinya. Kalau perangkat lunaknya sudah ada, kita akan lengkapi infrastrukturnya,” jelasnya.

 

Dia berharap masyarakat bisa mendukung penuh terobosan yang telah di persiapkan oleh Pemerintah Kota Batam ini.

 

“Langkah ini menjadi prioritas utama kita, strategi untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat,” tegasnya

 

(red/dro)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KAI Logistik Raih Penghargaan “Excellence in Integrated Rail-Based Logistics Solutions” di Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2025

PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik), anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (Persero), kembali meraih…

1 jam ago

Adukan Soal Dugaan Pemalsuan SK, Kadin Batam Serahkan Bukti ke Polisi

BATAM - Pengurus Kamar Dagang dan Industri(Kadin) Kota Batam menyerahkan berkas berisi bukti-bukti ke pihak…

2 jam ago

Langkah Kecil Anak Muda Menuju Finansial Aman di Masa Depan

Di tengah derasnya arus gaya hidup digital dan tren konsumtif, banyak anak muda kini mulai…

2 jam ago

KAI Divre III Palembang Salurkan CSR TW III, Fokus Pengembangan Prasarana Umum dan Pendidikan

Dalam rangka wujud nyata kepedulian sosial terhadap masyarakat di sekitar wilayah operasionalnya, PT Kereta Api…

2 jam ago

BRI Region 6/Jakarta 1 Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2025

Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, BRI Region 6/Jakarta 1 melaksanakan upacara bendera yang…

2 jam ago

Kinerja Metland Solid, Metland Cikarang dan Metland Cibitung Menjadi Andalan

PT Metropolitan Land Tbk (Metland) mencatat Marketing sales hingga September 2025 tercatat sebesar Rp1,345 triliun…

2 jam ago

This website uses cookies.