Categories: Karimun

Pengerasan Badan Jalan Baru di Pasir Panjang Karimun, Dirampungkan

KARIMUN – Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) Ke-105 Komando Distrik Militer (Kpdim) 0317 atanjung Balai Karimun bersama masyarakat sekitar bahu membahu merampungkan pengerasan badan jalan baru yang telah ditimbun dengan tanah kuning, Sabtu (3/8/2019).

Pasiter Kodim Karimun Lettu Kav Tatang mengatakan pengerasan badan jalan itu, bertujuan agar badan jalan lebih kuat. Sehingga lebih kokoh dan tidak mudah pecah serta tergerus oleh air.

Penguatan badan jalan juga dilakukan dengan cara menambahkan tanah kuning pada pinggir kanan dan kiri jalan sepanjang 1.198 Meter yang baru dibuka di sepanjang Desa Pasir Panjang Kecamatan Meral Barat Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

“Kegiatan ini, akan kita dilaksanakan sampai dengan berakhirnya program TMMD Reguler Ke-105 diwilayah Karimun yang rencana akan ditutup tanggal 8 Agustus 2019 mendatang. Maka dari itu, kita semaksimal mungkin agar semua program dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan,” Ungkap Tatang.

 

Penulis : Hasian

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

2 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

This website uses cookies.