Categories: KEPRI

Pengurus SMSI Se-Kepri Resmi Dilantik

KEPRI – Pengurus Cabang Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kepri dan SMSI 7 Kabupaten Kota di Kepri resmi dilantik di Hotel Aston, Tanjungpinang Selasa (29/3) malam.

Pelantikan kepengurusan diawali dengan Pelantikan Kepengurusan SMSI Kepri oleh Ketum SMSI Pusat Drs Firdaus Ansueto M.Si lalu dilanjutkan oleh Zakmi yang merupakan Direktur luarbiasa.id mengukuhkan kepengurusan SMSI Perwakilan tujuh Kabupaten Kota di Kepri termasuk kepengurusan exoficio SMSI Tanjungpinang.

Pengukuhan pengurus SMSI 7 Perwakilan kabupaten kota ini ditandai dengan penyerahan SK kepada masing-masing ketua.

Untuk kepemimpinan SMSI Cabang Provinsi Kepri dijabat oleh Zakmi Kamsir. Sedangkan untuk ketua SMSI Kota Batam Indra Helmi, Kabupaten Bintan Ramdan, Kabupaten Kepulauan Anambas Asril Masbah, Kabupaten Karimun Hamdani, Kabupaten Lingga Kasmadi, Kabupaten Natuna Rianto Saud dan Kota Tanjungpinang Devianti Nur.

Ketua SMSI Provinsi Kepri Zakmi Kamsir keterlambatan pelantikan Kepengurusan SMSI karena kondisi pandemi yang terjadi di tanah air. “Kepengurusan SMSI Cabang ini periodenya dari 2020 hingga 2025. Hanya saja, akrena kondisi pandemi Covid-19 yang melanda sejak dua tahun terakhir ini, hingga pelantikan baru bisa digelar saat ini. Selamat buat semua pengurus yang dilantik, semoga selalu kompak,” kata Zakmi.

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

2 jam ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

2 jam ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

8 jam ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

9 jam ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

22 jam ago

Bukan Sekadar Agensi, Longetiv.id Hadir Sebagai Mitra Tumbuh Digital Bisnis Lokal

Rizki Dewantoro Luncurkan Longetiv.id: Agensi Digital Marketing Baru untuk Transformasi Bisnis di Indonesia Rizki Dewantoro…

22 jam ago

This website uses cookies.