Categories: BATAMBP BATAM

Percepat Bongkar Muat, BP Batam Datangkan Container Crane dari Korsel

“Mudah-mudahan kontainer crane ini bisa segera kita daratkan dan segera bisa kita operasikan mumpung teknisinya dari Korea masih ada di sini semua mudah-mudahan tidak dalam waktu lama ini bisa selesai,” sambungnya.

Rudi berharap, untuk ke depannya sebelum barang atau kapal masuk ke Pelabuhan Batuampar sudah ada estimasi waktu yang sudah diketahui pemilik barang, sehingga nanti orang sudah tahu sebelum kapalnya masuk dari laut dia sudah bisa menghitung butuh waktu sekian hari saja di kota Batam.

Karena jika berkaca dengan container crane yang lama, kata dia, dulu itu untuk aktivitas bongkar muat kontainer bisa memakan waktu 30-40 menit sekarang dengan adanya alat tersebut tidak butuh waktu selama itu lagi.

“Sisi daratnya sudah teraman kan dan sudah timbul rasa kepercayaan mereka (pemilik kontainer) dari sisi laut saya titip kepada Kepala KSOP mudah-mudahan nanti dalam waktu atau segala macamnya itu bisa memiliki waktu yang tepat sehingga orang yakin. Karena waktu adalah segala-galanya bagi pebisnis kalau itu bisa kita wujudkan saya kira orang akan menambah kontainer cukup banyak di Batam,” tegasnya.

Sementara untuk sisi udara, Rudi mengaku saat ini pihaknya tengah menyiapkan infrastukturnya untuk saat ini yang telah diselesaikan pembangunannya yaitu gudang di Bandara Hang Nadim.

“Nanti kita akan diskusikan bagaimana barang-barang di Bandara juga bisa seperti ini sehingga nanti tidak terjadi sesuatu yang akan menghambat karena waktunya terlalu lama. Mari kita berdoa dan ini adalah awal tidak ada akhir karena kita akan menambah terus sampai Allah memberikan jalan terbaiknya untuk kita. Kita manusia hanya bisa berusaha tapi Allah yang akan memutuskan semua usaha kita ini,” tutupnya./Shafix

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

3 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

4 hari ago

This website uses cookies.