Categories: NASIONAL

Rangkaian Acara Pelantikan Presiden-Wapres RI Jokowi – Ma’ruf Amin

JAKARTA – Joko Widodo dan Ma’ruf Amin akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2019-2024, pada siang hari ini, Minggu (20/10/2019).

Rangkaian acara pelantikan yang disiapkan oleh Sekretariat Jenderal MPR RI dijadwalkan dimulai pukul 14.30 WIB hingga selesai. Pelantikan ini digelar di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta.

Berdasar data terakhir yang dihimpun swarakepri.com, sejumlah kepala negara maupun perwakilan yang dijadwalkan hadir diantaranya adalah:

Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah
Wakil Presiden Republik Rakyat China Wang Qishan
Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad
Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong
Perdana Menteri Australia Scott Morrison
Raja Eswantini
Raja Mswati III
Wakil Presiden Myanmar Henry Van Thio
Wakil Presiden Vietnam Dang Thi Ngoc Thinh
Deputi Perdana Menteri Thailand Wissanu Krea-ngam
Utusan Khusus Presiden Amerika Serikat Hon. Elaine L. Chao
Utusan Khusus Presiden Uni Emirat Arab Nahyan Mabarak Al Nahyan
Utusan Khusus Kaisar Jepang

Rangkaian lengkap acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2019-2024 adalah sebagai berikut.

14.30 Wib: Lagu kebangsaan Indonesia Raya
14.33 Wib: Mengeheningkan Cipta dipimpin ketua MPR
14.36 Wib: pembukaan sidang paripurna oleh ketua MPR, pembacaan keputusan KPU oleh ketua MPR
14.56 Wib: Pengucapan sumpah presiden
14.58 Wib: Pengucapan sumpah Wapres
15.00 Wib: Penandatanganan berita acara pelantikan
15.05 Wib: Penyerahan berita acara pelantikan oleh pimpinan MPR (menuju tempat duduk pertukaran tempat duduk wakil preaiden)
15.07 Wib: Pimpinan MPR melanjutkan sidang paripurna MPR
15.12 Wib: Pidato Presiden
15.30 Wib: Ketua MPR melanjutkan sidang paripurna MPR
15.35 Wib: Pembacaan Doa
15.40 Wib: Penutupan sidang paripurna MPR oleh pimpinan MPR
15.45 Wib: Lagu kebangsaan Indonesia Raya
15.48 Wib: Pimpinan MPR melanjutkan memimpin sidang MPR

 

 

 

 

 

 

Sumber: Diolah dari berbagai sumber
Editor: Abidin

Sholihul Abidin - SWARAKEPRI

Recent Posts

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

2 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

4 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

11 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

12 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

23 jam ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

This website uses cookies.