DPRD Batam
BATAM Ribuan Tenaga Harian Lepas(THL) Pemerintah Kota Batam belem menerima upah sejak bulan January hingga sekarang.
Kepala BKD Batam keterlambatan itu karena pihaknya sedang melakukan verifikasi.
“Kami sedang verifikasi agar data valid tiap SKPD-nya, ujar Mat Sahir Kepala BKD Batam pada RDP dengan Komisi I DPRD Batam, Senin (22/2/2016).
Anggota Komisi I DPRD Batam Tumbur Sihaloho mengaku geram dengan segala alasan yang diberikan oleh Kepala BKD Batam Mat Sahir.
Politis PDI-P ini mengatakan verifikasi yang dilakukan oleh BKD semestinya tidak mengorbankan nasib dari ribuan tenaga kerja honorer dan guru komite yang ada di Pemko Batam.
“Tujuan verifikasi ini untuk apa, kalau ribuan orang (honorer dan komite) sudah tak gajian. Benar-benar sistem keuangan pemko amburadul, kecamnya.
Sementara itu anggota komisi I lainnya Nono Hadi S mengaku, pihak BKD tidak memiliki komitmen dan juga tidak mempunyai target kerja. Sehingga persoalan tersebut berlarut larut.
“Kami meminta agar dalam bulan ini segala dituntaskan, kecamnya.
(red/AMOK)
LINGGA – Hangatnya suasana Syawal jadi momen spesial bagi Wakil Bupati Lingga, Novrizal. Alih-alih hanya…
JAKARTA - Pengurus Pusat Ikatan Wartawan Online (PP IWO) pada perayaan Idulfitri 1446 Hijriah memberitahukan…
RIAU - Sidang gugatan dan klaim PTPN IV regional III sebesar Rp140 Miliar terhadap Koperasi…
LINGGA – Dari langkah kecil yang dilakukan dengan tulus, sebuah gerakan sosial bernama Jumat Pagi…
RIAU - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Siak Hulu H. Azmi Tamin Aminullah resmi…
BATAM - Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirkrimsus) Polda Kepri, Kombes Silvestre Simamora mengatakan kerugian negara…
This website uses cookies.