Categories: BATAMOPINI

Sejarah Kampung Sembulang Pulau Rempang

Seluruh kepengurusan administrasi dan kebiasaan masyarakat Sembulang terpusat ke Tanjungpinang, karena dimasa itu Sembulang sangat terisolir dari kota Batam. Amin Bujur merupakan tokoh perubahan bagi masyarakat Sembulang.

Disamping ketegasan dan sikap yang kuat, dimasa Kepala Desa Amin Bujur juga banyak berjamur wakaf-wakaf tanah yang diperuntukkan untuk membangun instansi pemerintahan seperti kantor camat, kantor koramil, puskesmas dan sekolah.

 

Diakhir kepemimpinan Amin Bujur yang didukung oleh para tokoh masyarakat seperti Mustafa, Dorce, Jailani, Kadir, M. Diar dan Salim, mereka-mereka inilah yang menerobos jalan, sehingga hari ini kita tidak lagi tersisih dari kota batam.

Seiring dengan perubahan waktu Pulau Rempang dan Pulau Galang serta pulau-pulau di sekitarnya diminta menjadi bagian dari Pulau Batam dan ini terjadi pada tahun 1999. Maka sejak itulah segala bentuk pengurusan administrasi berpindah di bawah Pemerintah Kota Batam.

 

Penulis: Syamsudin Bujur/Tokoh Masyarakat Sembulang

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

Hujan di Wilayah Jakarta, KAI Imbau Pelanggan Datang Lebih Awal dan Gunakan Face Recognition

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengimbau para pelanggan kereta api untuk…

2 hari ago

Komitmen Melayani Sepenuh Hati, Jasa Marga Dukung Hunian Danantara dengan Salurkan Bantuan Pemulihan Pascabencana di Aceh

Aceh (09/01), Sejalan dengan semangat Melayani Sepenuh Hati untuk Negeri, PT Jasa Marga (Persero) Tbk…

2 hari ago

ANTAM Luncurkan Emas Batangan Tematik Imlek “Year of the Horse”

PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM meluncurkan Emas Batangan Tematik Imlek “Year of The…

2 hari ago

Tingkatkan Keselamatan Perka, KAI Daop 7 Madiun Tutup Perlintasan Liar

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 7 Madiun terus memperkuat komitmennya dalam menjaga keselamatan…

2 hari ago

Kuliner Kereta Hadir di TikTok Shop dan Tokopedia, Mudah Dinikmati

Jakarta, 13 Januari 2026 - Dalam upaya memperluas jangkauan pasar sekaligus mempermudah akses masyarakat terhadap…

2 hari ago

Dukung Mobilitas Masyarakat Lintas Daerah, KAI Divre III Palembang Lanjutkan Operasional Kereta Tambahan KA Rajabasa

Palembang, 9 Januari 2026 — Masa Angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 telah resmi…

2 hari ago

This website uses cookies.