Categories: BATAMHUKUM

Sidang Sengketa Rumah di Shangrila Batam, Tergugat II Hadirkan Dua Saksi

Berdasarkan penglihatannya, Suryoto ini memiliki ciri-ciri fisik tinggi tegap, sementara Ratna memiliki fisik badan yang berisi dan menggunakan jilbab/hijab.

“Setelah dari kantor Notaris itu, besok harinya saya kembali mengantar pak Ali ke perumahan Shangrila. Di sana sudah ada ibu Ratna yang menunggu dan menyerahkan kunci rumah tersebut kepada pak Ali. Pak Ali sempat masuk ke dalam rumah, sementara saya hanya menunggu di mobil,” ungkapnya.

Ketika ditanyakan oleh Majelis Hakim berapa lama Agus menjadi supir pribadi dari Ali? Agus mengaku sejak tahun 2012-2016. Kemudian, Majelis Hakim menanyakan lagi apakah setelah menerima kunci rumah tersebut, Ali sempat bertempat tinggal di rumah ini? Agus menjawab tidak pernah, karena Ali memiliki banyak rumah di Batam.

“Awal perjumpaan pak Ali dan ibu Ratna di perumahan Shangrila saya tidak tahu bahwa ada transaksi jual beli rumah, saya tahunya itu setelah mengantarkan pak Ali ke kantor Notaris bahwa rumah tersebut telah dibeli oleh pak Ali,” pungkasnya.

Sebelum Majelis Hakim menutup persidangan, Ketua Majelis Hakim, David Sitorus sempat menyampaikan bahwa pada Jumat 1 September 2023 nanti, pihaknya bersama dengan seluruh peserta sidang akan melakukan pemeriksaan terhadap objek sengketa di perumahan Shangrila blok A2 No. 80 tersebut./Shafix

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BRI-MI Raih Penghargaan sebagai The Most Popular Brand of the Year 2024

BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali menorehkan prestasi. Kali ini, BRI-MI diganjar penghargaan yang diberikan oleh…

12 jam ago

BP Batam – Kemenhub Gelar Sosialisasi Penyusunan SKP

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) melalui Biro Sumber Daya Manusia (SDM) bersama Kementerian…

1 hari ago

BP Batam Evaluasi Kinerja dan Target Capaian Penerimaan, Pendapatan dan Belanja Badan Usaha Tahun 2024

BATAM - Direktorat Peningkatan Kinerja dan Manajemen Risiko BP Batam mengadakan rapat kerja Rencana Strategis…

1 hari ago

BEI, Catat Perusahaan Baru Terbanyak di ASEAN

Jakarta - Sebagai tempat berlangsungnya transaksi perdagangan efek di pasar modal, Bursa Efek Indonesia (BEI)…

1 hari ago

BP Batam Dukung Sinergi Pengelolaan dan Penataan Kewenangan Kepelabuhanan di KPBPB Batam

BATAM - Batam, 19 September 2024 – Dalam rangka mendukung pelaksanaan monitoring dan evaluasi kebijakan…

1 hari ago

AFJ Gelar Festival Mini Suarakan Kesejahteraan Ayam Petelur

YOGYAKARTA - Animal Friends Jogja (AFJ) kembali menghadirkan AFJ F.A.I.R #2 (Farmed Animals Initiative Response)…

1 hari ago

This website uses cookies.