Categories: KEPRI

Usai Libur Bersama, Seluruh Personil RSAL dr.MDTS Jalani Screening dan Swab Antigen Biosensor

KEPRI – Seusai melaksanakan libur bersama lebaran Idul Fitri 1443 H/2022 M, seluruh personil Rumkital dr. Midiyato Suratani baik Militer maupun Pegawai Negeri Sipil (PNS) serta Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) yang berada di Ksatrian setempat di wajibkan melaksanakan Screening dan Swab Test Antigen Biosensor sebelum masuk kantor.

Kegiatan yang dilaksanakan selama 3 hari berturut-turut dari hari Senin sampai dengan Rabu (11/5/2022) di areal Laboratorium Rumkital dr. Midiyato Suratani tersebut di ikuti oleh Karumkital dr. Midiyato Suratani Kolonel Laut (K) dr. Edwin M. Kamil, Wakabin Kolonel Laut (K) dr. Redemptus Yudadi, Wakamed Kolonel Laut (K) dr. Anang Mufti Sumarsono, Kapokli Kolonel Laut (K) dr. Eko Riyanto, para Kadep, Dansatma Letkol Laut (K) Andi Sugeng Rawuh, seluruh personil baik tingkat Perwira, Bintara dan Tamtama serta PNS dan PPNPN Rumkital dr. Midiyato Suratani.

Untuk mengantisipasi terjadinya kerumunan dalam pelaksanaannya tersebut dibagi menjadi 12 gelombang, tenaga medis yang terlibat dalam pengambilan sampel dipimpin oleh Kasubbag Kimia klinik-1 Mayor Laut (K) dr. Guruh Adi Indrawan.

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Eratani Raih Pendanaan Seri A Senilai 6,2 Juta USD, Dorong Masa Depan Revolusi Pertanian Indonesia

Di tengah menurunnya pendanaan startup secara signifikan di Indonesia, Eratani berhasil mengumpulkan pendanaan Seri A senilai 6,2…

19 menit ago

Bangkit dari Dementia, Edwin Anderson Kini Jadi Fullstack Developer Gaji Ratusan Dollar!

Edwin didiagnosis demensia saat masih muda. Kondisi itu membuatnya kesulitan berpikir jernih dan berkonsentrasi. Bukan…

59 menit ago

Pantai Jang Jadi Saksi, Bupati Lingga Rancang Masa Depan Ekonomi Daerah

LINGGA – Suasana pagi di Pantai Jang, Dabo Singkep, tampak lebih hangat dari biasanya. Bukan…

1 jam ago

Gelar Pelatihan POIPPU Online, Energy Academy wujudkan Industri Bersih dan Ramah Lingkungan

Sebagai upaya nyata dalam mendorong terciptanya industri yang lebih bertanggung jawab terhadap lingkungan, Energy Academy…

3 jam ago

Kedubes India dan Indoindians Siap Gelar ASEAN-India Spring Bazaar 2025 di Jakarta: Perayaan Budaya, Seni, dan Persahabatan Regional

Dalam semangat mempererat hubungan persahabatan dan kerja sama antara negara-negara Asia Tenggara dan India, Kedutaan…

5 jam ago

10 Alasan Mengapa Harus Berbelanja Online Sepeda & Aksesoris di Rodalink

Berbelanja sepeda dan aksesoris secara online semakin menjadi pilihan utama bagi banyak orang. Namun, memilih…

6 jam ago

This website uses cookies.