VIDEO: Kartu Olahraga Langka, Investasi Alternatif saat Pandemi – SWARAKEPRI.COM
SwaraKepri TV

VIDEO: Kartu Olahraga Langka, Investasi Alternatif saat Pandemi

Ketidakpastian ekonomi akibat pandemi membuat banyak orang melirik investasi alternatif, di luar investasi konvensional, seperti saham dan obligasi.

Sebagian aset alternatif ini menawarkan potensi imbal hasil lebih tinggi, termasuk mata uang kripto, barang seni, dan bahkan kartu olahraga langka.

Sumber: Voice Of America

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Independen dan Terpercaya

PT SWARA KEPRI MEDIA 2023

To Top