Categories: BATAM

Warga Mega Legenda Temukan Ular Phyton yang Kelaparan

BATAM – swarakepri.com : Warga perumahan Mega Legenda Batam Centre menemukan ular phyton sepanjang empat meter yang sedang kelaparan, Rabu(15/4/2015) pagi. Saat ditemukan ular tersebut sedang memangsa ayam milik warga.

Ular phyton tersebut ditemukan Informasi pertama kali oleh warga bernama Sarpin. Kepada amog grup ia mengaku melihat ular tersebut saat sedang duduk-duduk didepan rumahnya.

“Saat itu saya duduk, tiba tiba saya melihat ular besar menelan ayam milik tetangga,” ujarnya.

Melihat ular sepanjang empat meter tersebut sontak saja membuat Sarpin berteriak. Warga sekitar kemudian berdatangan dan berhasil menangkap ular yang sedang menelan satu ekor ayam.

“Ular itu sedang kelaparan,” ujar Sarpin.

Setelah berhasil ditangkap, ular tersebut diamankan oleh warga. (red/AMOK)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Mendesain Ruang untuk Brainstorming Kelompok yang Efektif: Menciptakan Lingkungan yang Mendorong Kreativitas dan Kolaborasi

Artikel "Designing Spaces for Effective Group Brainstorming" oleh Melvin Halpito, Managing Director MLV Teknologi, membahas…

2 jam ago

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

3 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

This website uses cookies.