Categories: KEPRIPEMPROV KEPRI

Ansar Hadiri Upacara Peringatan HUT Ke-77 TNI di Tanjungpinang

Sementara itu, Gubernur Ansar mengapresiasi kehadiran TNI yang terus menjaga keutuhan dan kedaulatan NKRI. Dirinya berpendapat dengan semakin beragamnya jenis ancaman yang dihadapi oleh Indonesia, terutama di Kepri yang berbatasan langsung dengan negara tetangga, maka kehadiran TNI di Kepri sangat dibutuhkan.

“Kita berharap tentu kedepannya TNI semakin meningkatkan profesionalisme, kekuatan militer suatu negara biasanya menjadi indikator sebuah negara dapat disegani oleh negara lain, kita juga terus memberikan kontribusi kerjasama dengan TNI untuk mendukung kedaulatan NKRI,” ujar Gubernur Ansar.

Dalam upacara HUT TNI di Tanjungpinang kali ini, ditampilkan berbagai demokrasi unjuk kemampuan dari TNI dalam berbagai skenario, diantaranya pembebasan sandera awak kapal ikan dan simulasi pembebasan pejabat VVIP.

Turut hadir dalam upacara HUT TNI tersebut yaitu Kapolda Kepri Irjen Pol. Aris Budiman, Danlantamal IV Laksamana Pertama TNI Kemas M. Ikhwan Madani, Danrem 033/WP Brigjen TNI Yudi Yulistyanto, Kabinda Kepri Laksamana Pertama TNI Ardiansyah, Walikota Tanjungpinang Hj. Rahma, dan sejumlah unsur Forkopimda Kepri lainnya./Humas Pemprov Kepri

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BP Batam – Kemenhub Gelar Sosialisasi Penyusunan SKP

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) melalui Biro Sumber Daya Manusia (SDM) bersama Kementerian…

1 hari ago

BP Batam Evaluasi Kinerja dan Target Capaian Penerimaan, Pendapatan dan Belanja Badan Usaha Tahun 2024

BATAM - Direktorat Peningkatan Kinerja dan Manajemen Risiko BP Batam mengadakan rapat kerja Rencana Strategis…

1 hari ago

BEI, Catat Perusahaan Baru Terbanyak di ASEAN

Jakarta - Sebagai tempat berlangsungnya transaksi perdagangan efek di pasar modal, Bursa Efek Indonesia (BEI)…

1 hari ago

BP Batam Dukung Sinergi Pengelolaan dan Penataan Kewenangan Kepelabuhanan di KPBPB Batam

BATAM - Batam, 19 September 2024 – Dalam rangka mendukung pelaksanaan monitoring dan evaluasi kebijakan…

1 hari ago

AFJ Gelar Festival Mini Suarakan Kesejahteraan Ayam Petelur

YOGYAKARTA - Animal Friends Jogja (AFJ) kembali menghadirkan AFJ F.A.I.R #2 (Farmed Animals Initiative Response)…

1 hari ago

NextHub Global Summit 2024: Kolaborasi Kemenkominfo dan Nexticorn Foundation Dorong Ekosistem Startup Nasional

Kementerian Kominfo dan Nexticorn Foundation akan menyelenggarakan NextHub Global Summit 2024 di Bali, 23-25 September,…

1 hari ago

This website uses cookies.