Categories: Karimun

Berbagi Berkah, Polsek Balai Karimun Bagi-bagi Takjil

KARIMUN – Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadhan 1440 H/2019 M, Kapolsek Balai Karimun, AKP Budi Hartono, S.I.K bersama jajaran dan Bhayangkari Ranting Balai Karimun menggelar kegiatan Berbagi Takjil (Makanan Berbuka Puasa), Selasa (7/5/2019) di Depan Mapolsek Balai Kota Tanjung Balai Karimun. Sebanyak 100 Paket Takjil, dibagikan kepada pengendara yang melintas.

Kapolsek Balai Kota Tanjung Balai Karimun melalui rilis resminya menyampaikan bahwa kegiatan yang dilaksanakan tersebut merupakan salah satu bentuk kebersamaan dan indahnya berbagi di Buan yang penuh Berkah ini. Selain itu, jelasnya, kegiatan itu juga sebagi giat Cooling System yang populis di masyarakat pasca pelaksanaan Pemilu (Pemilihan Umum) 2019.

Dikatakan, kegiatan yang dilaksanakan secara rutin setiap tahunya, tidak jauh berbeda dengan pelaksanaanya ditahun-tahun sebelumnya. Takjil yang telah disiapkan untuk dibagikan kepada pengendara yang melintas, sebanyak 100 Paket. Takjil yang terdiri dari kue dan air mineral, dibagilan kepada pengendara Roda Dua (R2) maupun Roda Empat (R4).

“kegiatan bagi-bagi Takjil ini memangg biasa dilakukan di Bulan Suci Ramadhan atau Bulan Puasa. Tapi selalu ada saja pengendara Sepedamotor yang terlihat dari kejauhab putar balik karena tidak pakai helm ataupun mungkin tidak lengkap seperti SIM ataupun STNK. Mungkin dikira sedang razia:” ujar Budi.

Dikesempatn itu, tambahnya, pihaknya juga menyampaikan Himbauan akan pentingnya keselamatan Berlalu Lintas guna mewujudkan Keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas (Kamseltibcar Lantas) diwilayah hukum Mapolsek Karimun dalam rangka Operasi Keselamatan Seligi 2019. Kegiatan yang dimulai sejak Pukul 17.00 WIB itu, terlaksana dengan aman, lancar dan kondusif, tandasnya.

 

Penulis : Hasian

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

3 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

7 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

8 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

15 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

17 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

This website uses cookies.