POLITIK

Perppu Cipta Kerja Resmi Disahkan Jadi UU

Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 2 tahun 2022 tentang Cipta Kerja secara resmi disahkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)…

2 tahun ago

KPU Ajukan Banding Soal Putusan Pengadilan yang Tunda Pemilu

JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jumat (10/3), mengajukan banding terhadap keputusan kontroversial Pengadilan Negeri Jakarta Pusat yang memerintahkan penundaan…

2 tahun ago

Sistem Proporsional Tertutup Dinilai Tidak Mampu Wujudkan Prinsip Kedaulatan Rakyat

Pengamat menilai sistem proporsional tertutup tidak mampu mewujudkan prinsip kedaulatan rakyat karena yang menentukan calon itu adalah ketua partai sehingga…

2 tahun ago

Jokowi akan Segera Rombak Kabinet

Presiden Joko Widodo mengatakan ia mungkin merombak kabinetnya dalam beberapa hari mendatang. Beberapa sumber politik mengatakan kepada Reuters, perombakan besar…

2 tahun ago

SMRC: 76,6% Responden Puas dengan Kinerja Jokowi, tetapi Rasional soal Perpanjangan Masa Jabatan

SMRC merilis hasil survei terkini tingkat kepuasan publik pada kinerja Presiden Joko Widodo. Respons publik itu juga terkait dengan sistem…

2 tahun ago

MK Kembalikan Wewenang Penentuan Dapil Pemilu Kepada KPU

Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan, penetapan Daerah Pemilihan (Dapil) pemilu, kembali dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Selama ini, Dapil untuk pemilihan…

2 tahun ago

DPR Setujui Perluasan Mandat BI, Kritikus Ragukan Manfaat Langkah Itu

JAKARTA - DPR menyetujui perluasan mandat Bank Indonesia, Kamis (15/12), dalam upaya mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan dan memformalkan pembelian…

2 tahun ago

Disorot Dunia Internasional, Wamenkumham Tegaskan KUHP Disusun Dengan Cermat dan Hati-hati

Pemerintah menyatakan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru disusun dengan cermat dan hati-hati dengan mempertimbangkan keseimbangan antara kepentingan individu, negara…

2 tahun ago

Sempurnakan KUHP, Anggota DPR Usulkan Gelar Dialog dengan Publik

JAKARTA — Anggota DPR Taufik Basari mengusulkan publik, pemerintah, dan DPR menggelar dialog untuk menyempurnaan pasal-pasal yang dianggap bermasalah di Kitab…

2 tahun ago

Richard Pasaribu Minta KPU dan Bawaslu Manfaatkan TI Agar Pemilu Lebih Efektif dan Efisien

JAKARTA - Pemilu Serentak 2024 mendatang akan jauh lebih kompleks dibandingkan dengan Pemilu Serentak 2019 lalu. Oleh karenanya, agenda Pemilu…

2 tahun ago

This website uses cookies.