Categories: BATAM

Duhh, Dinkes Batam Belum Capai Target Imunisasi Polio 2016

BATAM – Dinas Kesehatan Kota Batam, Kepulauan Riau belum berhasil mencapai target pemberian vaksin polio kepada bayi dan balita selama pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional(PIN) Polio 2016.

 

“Sampai saat ini target kita sudah mencapai 99.333 anak atau 87 persen dari 95 persen yang ditargetkan oleh pemerintah pusat. Mudah-mudahan bisa tercapai,”ujar Kadis Kesehatan Kota Batam, Chandra Rizal kepada AMOK Group, Selasa(15/3/2016) di Kantor DPRD Batam.

 

Ia mengatakan saat ini pihaknya masih melakukan pemberian vaksin polio kepada anak-ank usia 0 sampai 59 bulan di pos-pos yang sudah ditentukan.

 

“Sekarang teman-teman kita baik dari tenaga kesehatan dan kader-kader sedang melakukan pemberian Volio dipos-pos posyandu yang sudah ditentukan,” jelasnya.

 

Menurut Chandra, pihaknya akan melakukan sweeping kerumah-rumah warga jika target tidak tercapai.

 

“Kalau target tidak tercapai, kita akan melakukan sweping langsung kerumah para penduduk selama 3 hari,” ucapnya.

 

Ia menghimbau masyarakat Batam yang mempunyai anak dan belum mendapatkan imunisasi agar langsung melapor kepihaknya.

 

“Saya menghimbau kepada masayarakat yang mempunyai anak dan belum diimunisasi untuk langsung melaporkannya ke Satpol PP atau ke Puskesmas, biayanya gratis,” pungkasnya.

 

(red/jef)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

7 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

9 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

19 jam ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

2 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

2 hari ago

This website uses cookies.