Categories: KEPRIPEMPROV KEPRI

Gubernur Ansar Lantik 6 Pejabat Eselon II Pemprov Kepri

Selain berwawasan luas, pegawai harus memiliki etos kerja yang tinggi, mampu membuat langkah-langkah strategis sesuai dengan bidangnya masing-masing.

“Bangun koordinasi, komunikasi dan tingkatkan kompetensi serta kemampuan kerja. Dan karir PNS tidak hanya di struktural saja, tapi juga bisa di jabatan fungsional,” ujar Gubernur.

Gubernur juga berterimamasih kepada Syamsuardi yang baru saja dilantik sebagai jabatan fungsional Ahli Utama di Widiaswara. Karena selama menjabat kepala Dinas PTSP telah mengukir prestasi ditingkat nasional.

“Aplikasi si Jempol yang digagas oleh pak Syamsuardi selama menjabat Kadis PTSP semoga bisa ditiru oleh pejabat yang menggantikannya. Melalui aplikasi si Jempol, Kepri menjadi satu-satunya daerah yang dapat nilai terbaik se Indonesia. Sekali lagi, mudah-mudahan bisa dilanjutkan dg pejabat yg baru,” katanya./Humas Pemprov Kepri

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

1 hari ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

1 hari ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

2 hari ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

3 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

3 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

3 hari ago

This website uses cookies.