Categories: BATAM

Halangi Truk Tanah, Warga Tembesi Blokade Jalan

BATAM – Warga Taman Anugerah, Kelurahan Tembesi, Kecamatan Sagulung, Batam memblokade jalan untuk menghalangi truk tanah melintas dari depan perumahan. Selain itu, warga juga menurunkan lampu penerangan hingga setinggi orang dewasa.

 

Pantauan lapangan, akses jalan dari perumahan Sukamaju menuju Perumahan Griya Batu Aji Asri, Sagulung menjadi rusak parah, akibat penimbunan rawa yang dilakukan oleh pihak developer.

 

“Warga tidak terima kalau truk pengangkut tanah yang melintas dari depan merusak jalan perumahan,” ujar security perumahan Taman Anugerah kepada AMOK Group, Rabu (25/05/2016) sore.

 

Akibatnya kata dia, jalan perumahan yang sudah dicor oleh warga jadi rusak parah. “Kalau hujan jalannya jadi berlumpur bang, terus kalau kemarau pasti berdebu,”lanjutnya.

 

Dia mengatakan, warga yang tinggal di perumahan sudah sering protes ketika truk yang mengangkut tanah dari arah barelang melintas.

 

Akibat dari timbunan rawa yang dilakukan oleh pihak developer, jalan perumahan Taman Anugerah Wajib tergenang.

 

“Bahkan belakangan ini kalau tiba hujan, rumah warga hampir banjir juga bang,” tutupnya.

 

 

(red/ron)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

5 menit ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

1 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

8 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

10 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

21 jam ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

This website uses cookies.