Categories: Lingga

Ini penjelasan Nizar Soal Status Desa Persiapan Belum Definitif

Nizar juga menegaskan bahwa setelah Pilkada 2024 selesai, dan dirinya kembali diamanahkan memimpin Kabupaten Lingga akan kembali fokus pada kelanjutan penetapan kode wilayah masing-masing desa persiapan.

“Pekerjaan ini harus dilanjutkan setelah Pilkada. Kita berharap di awal tahun 2025 semuanya bisa selesai dan desa persiapan bisa menjadi desa definitif,” ujar Nizar.

Nizar optimis dan siap untuk melanjutkan perjuangan mendefenitifkan persiapan desa-desa yang terdapat di Kabupaten Lingga, dirirnya dikesempatan itu juga meminta doa dan dukungan untuk kembali memimpin Kabupaten Lingga dan melanjutkan program-program yang belum tuntas di kepemimpinannya yang baru berlangsung selama 3,5 tahun./Ruslan

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

1 hari ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

2 hari ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

2 hari ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

2 hari ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

3 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

3 hari ago

This website uses cookies.