Categories: NASIONAL

Kabareskrim minta KPK Jangan Lebay

JAKARTA – swarakepri.com : Kabareskrim Mabes Polri Komjen Pol Budi Waseso mengatakan KPK kerap melakukan penahanan terhadap seorang tersangka meskipun telah meminta agar tidak ditahan.

Terkait penahanan Novel Baswedan, ia meminta agar pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK) tidak berlebihan dalam menyikapinya.

“Nah, ini KPK memberi tidak? Samalah. Kalau begitu jangan lebay lah,” kata Budi di Mabes Polri, Jumat (1/5/2015).

Sebelumnya Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi mengatakan bahwa lima pimpinan KPK berencana mundur dari jabatannya apabila Novel ditahan.

Para pimpinan itu bersedia menjamin Novel tidak akan melarikan diri, menghilangkan barang bukti, ataupun mengulangi perbuatannya sehingga penahanan tidak diperlukan.

Budi mengingatkan, KPK merupakan salah satu institusi penegak hukum besar di Tanah Air. Untuk itu, ia meminta agar KPK tidak menghalang-halangi upaya penegakan hukum yang dilakukan Polri.

Ia pun mencontohkan, saat KPK menangani perkara mantan Kapolri Jenderal (Purn) Rusdihardjo, Polri tak menghalangi kinerja lembaga antirasuah itu.

“Saat kita melakukan penegakan hukum, ya dihormati. Ini kok lebay? Jangan lemas dong institusi besar,” katanya.(red/kompas)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

6 jam ago

Uji Kompetensi Bahasa Inggris, 32 Tim Peserta Ikuti Yos Sudarso Debating Championship 2024

BATAM - Yos Sudarso Debating Championship 2024 mulai digelar hari ini, Sabtu (21/09/2024). Kepala Sekolah…

7 jam ago

Gugatan HNSI Batam terhadap Kapal MT Arman 114 Diputus N.O

BATAM – Majelis Hakim Pengadilan Negeri Batam menjatuhkan putusan Niet Ontvankelijke Verklraad(N.O) atas gugatan Perbuatan…

7 jam ago

Inovasi Pengembangan Infrastruktur, BP Batam Dianugerahi Awarding tvOne

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) mendapatkan Penghargaan Inovasi Pengembangan Infrastruktur dalam Malam Penganugerahan…

8 jam ago

BRI-MI Raih Penghargaan sebagai The Most Popular Brand of the Year 2024

BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali menorehkan prestasi. Kali ini, BRI-MI diganjar penghargaan yang diberikan oleh…

10 jam ago

BP Batam – Kemenhub Gelar Sosialisasi Penyusunan SKP

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) melalui Biro Sumber Daya Manusia (SDM) bersama Kementerian…

24 jam ago

This website uses cookies.