Categories: BATAM

Kawal Demo Buruh, Polresta Barelang Turunkan 500 Personil

BATAM – Kepolisian Resort Kota(Polresta) Barelang akan menurunkan 500 personil untuk mengawal aksi damai Serikat Buruh Forum Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) untuk menolak PP 78 yang akan digelar besok(2/12) di depan gedung Graha Kepri.

“Kita akan menurunkan 500 personel dari Polresta Barelang,” kata Kapolresta Barelang, Kombes Pol Helmy Santika, kepada Swarakepri.com, Kamis (1/12/2016), sore.

Helmy menghimbau kepada massa yang akan melakukan aksi damai tetap saling menjaga situasi supaya kondusif. “Saya menghimbau supaya yang melakukan aksi menjaga sikap Kamtibmas,” ujarnya.

Dia juga berharap pada saat melakukan aksi damai, massa tetap menghargai hak-hak orang lain, tidak melanggar peraturan hukum dan tidak menghalangi pengguna jalan.

“Unjuk rasa itu sah-sah saja dan itu hak konstitusional dan dilindungi Undang-undang, tapi ya itu harus tetap sesuai dengan koridor,” jelasnya.

Helmy menambahkan, jika personel pengamanan kurang, pihaknya juga akan menambah personel dari Polda Kepri.

 

 

RONI RUMAHORBO

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Pembangunan Proyek Ekosistem Industri Baterai EV Bisa Dukung Transisi Energi

Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) mengapresiasi langkah Grup MIND ID dalam membangun proyek ekosistem industri…

8 jam ago

Pemesanan Tiket Kereta Api Bisa Dilakukan Lebih Dekat dengan Jadwal Keberangkatan

Palembang, 11 Juli 2025 - PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai tanggal 10 Juli 2025…

13 jam ago

Bangun Benteng Hijau, PT Hino Finance Indonesia Tanam Ribuan Mangrove di Wonorejo, Surabaya

Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan lingkungan, PT Hino Finance Indonesia berkolaborasi dengan LindungiHutan dalam…

17 jam ago

BRI Manajemen Investasi Sabet Dua Penghargaan Best Asset Manager dari Alpha Southeast Asia 2025

PT BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat regional. Dalam ajang Alpha…

17 jam ago

REA Berdayakan Lebih dari 600 Petani Swadaya di Kalimantan Timur untuk Kepatuhan EUDR dan Sertifikasi RSPO dengan Dukungan Teknis dari KOLTIVA

REA menjalankan program SHINES untuk mendukung lebih dari 600 petani swadaya di Kutai, Kalimantan Timur,…

18 jam ago

ANTAM Raih Apresiasi ICDX Berkat Komitmen Energi Bersih di UBPP Logam Mulia

PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM memperoleh apresiasi dari Indonesia Commodity & Derivatives Exchange…

18 jam ago

This website uses cookies.