Categories: NASIONAL

Menteri Susi Tenggelamkan Tiga Kapal Asing di Batam

‎BATAM – swarakepri.com : Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pujiastuti kembali menenggelamkan kapal asing yang terbukti melakukan pencurian ikan di perairan Indonesia. Kali ini tiga kapal asing asal Thailand dan Vietnam ditenggelamkan di Pulau Abang, Telaga Punggur, Batam Kepulauan Riau, Selasa(20/10/2015) pukul 10.05 WIB.

Ketiga kapal yang ditenggelamkan tersebut adalah KM Sudita 15 ukuran 109 GT bendera Thailand yang ditangkap 7 maret 2013, KM KG 92728 TS ukuran 127,8 GT asal Vietnam dan ketiga KM KG 90540 GT asal Vietnam.

Pantauan swarakepri.com dilapangan, penenggelaman ketiga kapal asing tersebut ditenggelamkan dengan cara diledakkan mengunakan dinamit dengan daya ledak rendah.

Hal itu bertujuan untuk menjaga kondisi kapal tetap terjaga dan agar bangkai kapal menjadi rumpon dilokasi penenggelaman sehingga menjadi habitat baru bagi ikan-ikan. (red/adi)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

INKOP TKBM Kembali Bekerja Sama dengan Port Academy untuk Penyelenggaraan Diklat KRK TKBM di Jakarta

Jakarta, November 2024 – INKOP TKBM kembali bekerja sama dengan Port Academy untuk menyelenggarakan Diklat…

4 jam ago

Collector Club: Event Pertama yang Hadirkan TCG One Piece Bahasa Inggris dan Budaya Pop di Indonesia!

Mengapa Anda Tidak Boleh Lewatkan Acara Ini? Ini adalah kesempatan pertama di Indonesia untuk memiliki TCG One…

5 jam ago

Layanan SIP Trunk Terbaik untuk Bisnis: Solusi Hemat Biaya Untuk Tingkatkan Komunikasi!

Layanan SIP Trunk adalah layanan telepon yang dilakukan melalui jaringan internet, layanan SIP Trunk menjadi…

7 jam ago

Harga Minyak WTI Naik Tipis, Didukung Ketegangan Geopolitik dan Permintaan Tiongkok

Harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) mencatatkan kenaikan tipis sebesar 14 sen, atau 0,2%,…

7 jam ago

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Musik telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari, dan dengan kemajuan teknologi, mendengarkan musik semakin…

8 jam ago

Usai Cuti, Kepala BP Batam Dengarkan Laporan Kinerja dari Wakil Kepala BP Batam

BATAM - Kepala Badan Pengusahaan Batam (BP Batam), Muhammad Rudi menerima sekaligus mendengarkan paparan Laporan…

8 jam ago

This website uses cookies.