Categories: BATAM

Pengukuhan Pengurus SMS Dimeriahkan dengan berbagai Kesenian Daerah

BATAM – Berbagai kesenian daerah turut memeriahkan acara deklarasi dan pengukuhan pengurus Solidaritas Masyarakat Sagulung (SMS) yang dilaksanakan di Pasar Buana Bisnir Center (BBC) Dapur 12, Sagulung, Batam, Sabtu (3/12/2016).

Pantauan di lapangan brbagai kesenian tersebut yakni Kesenian Barongsai, Kuda Kepang Linggamas Budaya, dan Tarian daerah lainnya.

Ketua SMS, Moh. Zainal Arifin kepada swarakepri.com mengatakan tujuan dari organisasi SMS merupakan sebuah wadah untuk menampung aspirasi dan berbagai permasalahan sosial masyarakat sagulung.

“Organisasi ini akan menampung semua keluhan-keluhan yang dialami masyarakat dan kita akan menyampaikan permasalahan tersebut ke pemerintah, tentunya fungsi kita untuk menjembatani seluruh persoalan-persoalan yang dialami masyarakat,” kata Moh. Zanial.

Zainal menambahkan, di dalam SMS juga tergabung seluruh Ormas yang ada di Kecamatan Sagulung. “Seluruh Ormas di Sagulung ada disini, tentunya juga untuk meminimalisir segala persoalan baik internal maupun eksternal di Kecamatan,” Ujarnya.

Pertunjukan kuda kepang Linggamas Budaya

Acara pengukuhan SMS ini juga turut dihadiri beberapa pejabat Kota Batam yakni Ketua DPRD Kota Batam, Staff Ahli Pemko Batam, Camat Sagulung, Kapolsek Sagulung serta ratusan warga Sagulung.

CR/09

Roni Rumahorbo

Recent Posts

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

3 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

4 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

9 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

10 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

11 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

17 jam ago

This website uses cookies.